NusantaRun
NusantaRun is when the love for running meets the love for our country to show that we care for each other's future.
NusantaRun is a running movement where all participants present their contribution for others. It is a unique fundrising event where three different elements supporting each other to make it happen; runners run from one beautiful iconic place to another, in Indonesia, along with supporting crew on their side and others can participate by donating to their favourite runner and/or supporting crew. N
Merayakan kebaikan dalam setiap langkah yang berjejak.
Merayakan kehidupan dengan setiap alur arah dan ombak.
Merayakan setiap asa dengan riang sorak yang menggelora.
NusantaRun Chapter 12: Bali Series
Kabar dari Program NusantaRun Chapter 5
Beberapa waktu lalu, Perkumpulan IOA melanjutkan Program di Kejajar, Wonosobo. Program ini didukung sepenuhnya oleh NusantaRun Chapter 5.
Memasuki tahun ketujuh, Perkumpulan IOA melanjutkan Program Diseminasi Guru Inti Kelompok Kerja Guru IPA Tahap 2.
Sejak 2020, Perkumpulan IOA bekerjasama dengan SEAMEO Qitep in Science untuk melatih 23 orang guru inti yang telah dan akan melatih rekan-rekan guru mereka di 25 SD di Kecamatan Kejajar, Dieng, Wonosobo.
Program Pengembangan Guru Inti bertujuan agar Program dapat terus berkelanjutan dan mandiri, baik dari sisi pengadaan pelatih maupun pendanaan kegiatan.
Program dimulai pada 3 Januari 2018 dan telah menjangkau 495 tenaga pendidik di Kecamatan Kejajar, Wonosobo dan Batur, Banjarnegara.
Perkumpulan IOA telah melaksanakan beberapa pelatihan, yakni Kepemimpinan Transformasional, ToT Kepemimpinan, Pengajaran Sains dan Matematika Kreatif, Literasi, Pengembangan Kapasitas Kepala Sekolah dan Pengawas dalam Melakukan Pengawasan Pembelajaran, Revitalisasi Kelompok Kerja Guru, dan Monev.
Program Diseminasi Guru Inti Kelompok Kerja Guru IPA Tahap 2 dilaksanakan pada 5-7 Februari 2024 dan diikuti oleh 25 guru serta dilatih oleh 10 orang guru inti.
“NusantaRun berharap dengan adanya kerja sama ini, nama NusantaRun dapat dikenal bukan hanya di penggiat lari, melainkan warga Jakarta pada umumnya. NusantaRun bukan hanya sebuat event lari tapi event fundraising yang menebar kebaikan dan kepedulian terhadap pendidikan di Indonesia. Siapa saja bisa berkontribusi di NusantaRun,” jelas NusantaRun.
IT'S A WRAP! 🎬
Pameran foto "NusantaRun Java Series" sudah berakhir kemarin, Sabtu (3/2/2024).
Terima kasih untuk semua pengunjung.
Terima kasih untuk kolaborasinya dan .id.
Apresiasi dan terima kasih juga untuk Ketua Pameran Foto , designer , dan curator .
Sampai bertemu di pameran foto "NusantaRun Bali Series"!
Pameran foto "NusantaRun Java Series" masih dapat dikunjungi hari ini dan besok. Yuk, ajak orang-orang terdekatmu untuk melihat sebelas tahun perjalanan NusantaRun di Pulau Jawa.
📍 Indonesia One, Stasiun MRT Bundaran HI
🗓 27 Januari - 4 Februari 2024
Mari jadi saksi perjalanan sebelas tahun NusantaRun di Pulau Jawa.
PAMERAN FOTO "NUSANTARUN JAVA SERIES"
🗓 27 Januari - 4 Februari 2024
📍 Stasiun MRT Bundaran HI
Supported by
.id
Om dan Tante udah lihat pameran "NusantaRun Java Series" belom? Masih bisa dikunjungi loh sampe hari Minggu 🐣
Hari pertama pembukaan pameran foto "NusantaRun Java Series" pada Sabtu (27/1/2024) di Indonesia One, Stasiun MRT Bundaran HI.
Pameran masih berlangsung hingga Minggu, 4 Februari 2024.
"RAYAKAN KEBAIKAN" menjadi penutup seluruh rangkaian kegiatan NusantaRun Chapter 11: Final Java Series sejak dibukanya open call untuk mencari mitra program, registrasi pelari, periode penggalangan dana, kegiatan-kegiatan pre-event hingga event day. Semua kegiatan yang terjadi di NusantaRun tidak akan terjadi tanpa bantuan dari banyak pihak.
NusantaRun merupakan festival kontribusi. Siapa pun dapat berkontribusi sesuai dengan peran dan kemampuannya masing-masing. Mengutip perkataan Founder NusantaRun Christopher Tobing, “Semua orang bisa berbuat baik, tetapi tidak semua orang punya kesempatan berbuat baik.”
Semoga NusantaRun selalu menjadi "rumah" bersama untuk kita berbuat baik untuk sesama, terutama dalam hal memajukan pendidikan di negeri yang kita cintai ini.
Terima kasih untuk semua pihak yang terlibat dan membantu menyukseskan NusantaRun Chapter 11: Final Java Series.
Sampai bertemu di chapter berikutnya!
Guys, mau lanjutin cerita Sabtu kemarin nih. Jadi, usai lari bersama 5 kilometer di sekitar Kebayoran, NR Fams mengikuti kegiatan EduWisata MRT Jakarta untuk mengenal lebih jauh MRT Jakarta dan tempat-tempat menarik di sekitarnya!
Perwakilan MRT Jakarta menjelaskan tentang perkembangan MRT Jakarta dan rencana-rencana ke depannya. Kemudian dilanjutkan dengan perjalanan dari Stasiun MRT Blok M ke Stasiun MRT Bundaran HI yang menjadi venue acara "RAYAKAN KEBAIKAN".
Btw, terlihat senang sekali wajah-wajahnya? Seperti anak-anak yang sedang karyawisata menggunakan kereta! 🚉🥳
Thank you, untuk kolaborasinya!
Rangkaian kegiatan NusantaRun Chapter 11: Final Java Series "RAYAKAN KEBAIKAN" diawali dengan lari bersama sejauh 5 kilometer dengan mengitari rute Kebayoran.
Kebersamaan, keseruan, dan kehangatan menjadi energi baru memulai hari yang baru.
--
Event Rayakan Kebaikan terlaksana atas kerja sama .run
x x .id x Komunitas Vegan Jakarta
𝙾𝚏𝚏𝚒𝚌𝚒𝚊𝚕 𝙳𝚘𝚌𝚞𝚖𝚎𝚗𝚝𝚊𝚝𝚒𝚘𝚗
𝗦𝗹𝗮𝗺𝗲𝘁 𝗣𝘂𝗷𝗶𝗼𝗻𝗼 () • 𝗝𝗼𝗿𝗱𝗮𝗻 𝗟𝗼𝗿𝗶𝘁𝘇 () • 𝗦𝘁𝗲𝗳𝗮𝗻𝘂𝘀 𝗛𝗼𝘀𝗲𝗮 () • 𝗔𝗸𝗯𝗮𝗿 () • 𝗘𝗻𝗱𝗮𝘁 𝗛𝗮𝗸𝗶𝗺 ()
𝙸𝚗 𝚊𝚜𝚜𝚘𝚌𝚒𝚊𝚝𝚒𝚘𝚗 𝚠𝚒𝚝𝚑
𝐡𝐮𝐦𝐚𝐧𝐜𝐨𝐧𝐧𝐞𝐜𝐭𝐢𝐨𝐧𝘀𝘁𝘂𝗱𝗶𝗼 (.io)
See you in Bali, runners!
BESOK! Sabtu, 27 Januari 2024, pastikan kamu bangun pagi untuk:
🏃🏻♂️ Lari pagi bersama 5K bersama . Meeting point: .jkt pukul 06.15
🚉 Ikut EduWisata bersama dari Blok M - Bundaran HI untuk kenal lebih dengan Jakarta pukul 07.15
💰 Penyerahan donasi NusantaRun Chapter 11: Final Java Series kepada di MRT Bundaran HI
🎥 Pemutaran film "NusantaRun Chapter 11: Final Java Series" di di MRT Bundaran HI
🖼 Pameran Foto "NusantaRun Java Series" di MRT Bundaran HI
🛎 Reveal rute NusantaRun Chapter 12
See you NR Fams! 👋🏻✨️
Sebelas tahun berlari di Pulau Jawa. Berawal dari Jakarta dan berakhir di Banyuwangi.
Saksikan rekam perjalanan NusantaRun pada pameran foto "NusantaRun Java Series" yang menjadi rangkaian kegiatan Rayakan Kebaikan pada:
Sabtu, 27 Januari 2024
Indonesia One, Stasiun MRT Bundaran HI
Berawal dari bantu edit video NusantaRun Chapter 10, hingga memutuskan untuk jadi relawan pada chapter 11.
Ikuti cerita sebagai fotografer NusantaRun.
Meski baru dua kali ikut serta, jadi relawan NusantaRun menjadi pengalaman menarik bagi Alif Ghifari, yang bertugas sebagai koordinator tim dokumentasi NusantaRun Chapter 11: Final Java Series dan kurator pameran foto “NusantaRun Java Series”.
Baca cerita perjalanan di NusantaRun selengkapnya dengan menggeser slide berikutnya.
Yuk, kenal lebih jauh dengan MRT Jakarta dan tempat-tempat menarik di sekitarnya dengan ikut EduWisata!
EduWisata merupakan bagian dari rangkaian kegiatan Rayakan Kebaikan yang bekerja sama dengan MRT Jakarta.
Sabtu, 27 Januari 2024
07.15 - 08.15 WIB
Rute: Stasiun MRT Blok M BCA - Stasiun MRT Bundaran HI
RSVP:
http://tinyurl.com/EduWisataMRTJ
Hi, semua!
Terima kasih sudah melakukan RSVP pada link sebelumnya. Namun karena tingginya antusias yang mendaftar dan banyak yang mengira bahwa acara 5K Morning Run merupakan race event, NusantaRun kembali ingin menjelaskan bahwa Rayakan Kebaikan merupakan acara penutup dari rangkaian kegiatan NusantaRun Chapter 11: Final Java Series.
Acara Rayakan kebaikan akan dilaksanakan pada Sabtu, 27 Januari 2024.
Ada beberapa kegiatan yang dapat teman-teman ikuti:
1. 5K Morning Run. Titik kumpul di Taman Literasi Christina Marta Thiahahu, pukul 06.15 WIB. Rute lari menyusul (tidak ada jersey & medali)*
(Jangan lupa bawa kartu MRT/uang elektronik karena setelah lari bareng akan ada Eduwisata dari Stasiun Blok M BCA menuju Stasiun MRT Bundaran HI)
2. Pameran Foto "NusantaRun Java Series" dan penyerahan donasi kepada Yayasan Guru Belajar untuk Program . Lokasi: Indonesia One, Stasiun MRT Bunderan HI.
Mohon kembali mengisi link untuk registrasi ulang.
Acara ini terbuka untuk umum dan gratis. Kuota terbatas.
Kerja sama:
NusantaRun x MRT Jakarta
Sebagai pekerja kantoran, akhir pekan dimanfaatkan untuk melakukan kegiatan yang menyenangkan hatinya seperti lari dan bersepeda. 🏃🏻♀️🚴🏻♀️
Kemarin, bersama teman-temannya bersepeda dari Bandung ke Lembang dengan rute yang penuh tanjakan dan turunan. Meski tidak mudah, bahagia karena disuguhkan pemandangan alam yang memanjakan mata. ⛰️🍃
--
Official merchandise NusantaRun Chapter 11: Final Java Series masih tersedia. Kunjungi bio profil 🔗🧦
Thank you to everyone for taking part! ❤️🤍
CONGRATS! 🎉
Untuk teman-teman pelari NusantaRun Chapter 11: Final Java Series yang berhasil masuk TOP 10 dalam hal capaian donasi dan waktu finish. Semoga jadi pengingat bahwa teman-teman sudah melakukan upaya terbaik di akhir tahun 2023! 🫶🏻✨️
Bergabung sebagai relawan sejak chapter 6, Stefanus Hosea ingin tetap support NusantaRun dari sisi digital.
Ikuti perjalanan sebagai web developer dan videographer NusantaRun.
NusantaRun mengundang pelari, relawan, donatur, mitra program, dan media pada acara puncak sekaligus penutup NusantaRun Final Java Series: RAYAKAN KEBAIKAN!
Hari: Sabtu, 27 Januari 2024
Pukul: 06.15 - 10.00 WIB
Lokasi: Taman Literasi Martha Christina Tiahahu, Stasiun MRT Bundaran HI
RSVP:
nusanta.run/11rayakankebaikan (link in bio)
Acara dimulai dengan 5K Morning Run, dilanjutkan dengan eduwisata menuju stasiun MRT Bundaran HI, penyerahan donasi, dan pameran foto "Java Series".
Sampai jumpa NR Fams!
TERIMA KASIH!
3.254 yang sudah berdonasi untuk mewujudkan Program kerja sama NusantaRun dengan Yayasan Guru Belajar bagi student athlete dari keluarga tidak mampu di Jawa Timur.
Terima kasih juga untuk semua fundraiser NusantaRun Chapter 11: Final Java Series yang sejak 2 Oktober 2023 hingga 4 Januari 2024 tidak henti-hentinya mengajak orang-orang untuk menjadi donatur Program .
"How do we change the world? One random act of kindness at a time." - Morgan Freeman
Terima kasih Asuransi Astra Syariah sudah berkontribusi mewujudkan Program bagi student athlete dari keluarga kurang mampu di Jawa Timur kerja sama NusantaRun dengan Yayasan Guru Belajar.
Semoga semakin terus berjaya!
HARI TERAKHIR!
Penggalangan dana untuk mewujudkan Program bagi student athlete dari keluarga tidak mampu di Jawa Timur kerja sama NusantaRun dengan Yayasan Guru Belajar (YGB).
Banyak potensi student athlete di Indonesia, tetapi sayang dukungan dari support system masih kurang sehingga sulit bagi student athlete menggapai cita-citanya. Program membantu pelajar mencapai cita-citanya menjadi atlet profesional.
Mari menjadi saksi lahirnya atlet-atlet kebanggaan bangsa!
Donasi sekarang:
kitabisa.com/nusantarun
Kegiatan NusantaRun Chapter 11: Final Java Series pada 1 hingga 3 Desember lalu telah diliput lebih dari 25 media daring.
Terima kasih kepada rekan-rekan media yang sudah mengabarkan ke suluruh Indonesia tentang misi mulia yang dibawa NusantaRun tahun ini yaitu, membantu student athlete dari keluarga tidak mampu di Jawa Timur agar dapat mereka!
Click here to claim your Sponsored Listing.
Our Story
NusantaRun is a running movement where all participants present their contribution for others.
It is a unique fundrising event where three different elements supporting each other to make it happen; runners run from one beautiful iconic place to another, in Indonesia, along with supporting crew on their side and others can participate by donating to their favourite runner and/or supporting crew.
NusantaRun is when the love of running meet the love of our country Indonesia, to show that we care for others' future.
#NusantaRun