Eiger Adventure Service Team
The Home 4 Adventure
Education | Inspiration | Green Life | Experiential | Responsibility Program EAST sendiri meliputi :
1. Education. Inspiration. Green Life.
EIGER ADVENTURE SERVICE TEAM
Eiger Adventure Service Team (EAST) adalah organisasi profesional yang dimiliki EIGER. EAST menjadi wadah yang diperuntukan bagi terselenggaranya komunikasi, kegiatan dan sharing pengetahuan diantara para penggiat alam terbuka. EAST dikelola, didukung serta dikembangkan oleh para ahli yang mumpuni di bidangnya. Dengan fasilitas yang menunjang, EAST dapat memberikan in
Survival adalah satu kemampuan bertahan hidup seseorang dalam menghadapi kondisi darurat. Keadaan darurat yang dimaksud antara lain adanya bencana alam, adanya cedera parah, tersesat, hingga kehilangan arah dan mengalami musibah dalam perjalanan.
Inilah skill survival yang harus kamu kuasai. Save & share info ini ke teman kamu ya!
Survival skill adalah salah satu skill yang perlu kamu pelajari sebagai bekal jika kamu dihadapkan dalam situasi darurat seperti tersesat atau bencana alam.
Eigerian, coba sebutkan 3 skill survival yang kamu ketahui dan alasannya!
Kemana Eigerian saat stres? Pergi ke alam bisa meredakan stres dan membuat kamu lebih bahagia.
Inilah rekomendasi tempat yang bisa kamu kunjungi untuk mengurangi stress.
Eigerian lebih memilih pergi ke mana dan alasannya apa? Share jawaban kamu di kolom komentar ya!
Selain kebugaran fisik, kesehatan mental adalah salah satu aspek yang perlu kita perhatikan.
Apa itu kesehatan mental dan bagaimana beraktivitas di alam dapat meningkatkan kesehatan mental kamu? Ayo kita simak penjelasannya!
Save & share info ini ke teman kamu ya, Eigerian!
Banyak manfaat yang didapatkan dari olahraga panjat tebing. Tapi, kamu tetap butuh persiapan untuk memulainya.
Inilah yang perlu disiapkan untuk memulai olahraga panjat tebing.
Save & share info ini ke teman kamu ya, Eigerian!
Salah satu tantangan mendaki gunung adalah keterbatasan sinyal handphone untuk berkomunikasi antar sesama teman atau komunikasi ke basecamp.
Inilah alasan kenapa penggunaan Handheld Transceiver sangat disarankan untuk kamu yang sering bertualang atau mendaki gunung.
Eigerian pernah menggunakan HT? Coba share pengalaman kamu menggunakannya di kolom komentar!
Panjat tebing adalah salah satu olahraga yang membutuhkan skill khusus untuk melakukannya.
Ternyata, olahraga ini banyak manfaatnya juga loh, Eigerian!
Jadi, tertarik untuk memulai olahraga panjat tebing?
Selamat kepada para pemenang kategori Men's Lead di 🧗♀️
Selamat kepada para pemenang kategori Women's Speed di 🧗♀️
Selamat kepada para pemenang kategori Women's Lead di 🧗♀️
EISCC is back!
EIGER Independence Sport Climbing Competition akan digelar di EIGER Adventure Flagship Store Jl. Sumatera 23, Bandung.
EISCC merupakan kejuaraan sport climbing tingkat nasional sebagai salah satu bentuk komitmen EIGER untuk olahraga panjat tebing Indonesia.
Kejuaraan bergengsi ini akan memperebutkan total hadiah sebesar 320 juta rupiah dengan kategori yang diperlombakan yaitu Lead & Speed World Record putra-putri.
Ayo daftar sekarang juga melalui link di bio!
ECC Climbing Series 2 hadir kembali serentak di 3 kota berbeda!
Kompetisi ini akan diselenggarakan pada tanggal 20-21 Juli 2024.
Ayo segera daftar dengan cara scan barcode atau download aplikasi EIGER Adventure.
Mari kita sama-sama mendukung panjat tebing Indonesia!
Sekarang Eigerian tidak perlu bingung lagi membawa apa saja ketika melakukan summit attack.
Coba sebutkan perlengkapan lain yang biasa Eigerian bawa ketika summit?
Eigerian pernah mencoba membuat api tapi tidak berhasil?
Nah, bisa jadi salah satu unsur terjadinya api tidak kamu penuhi.
Api muncul ketika semua elemen dalam segitiga api bereaksi. Jadi, dengan memahami proses terjadinya api, Eigerian jadi tahu juga bagaimana cara membuat dan memadamkan api.
Coba mention teman kamu yang jago membuat api ketika camping!
Setelah menempuh perjalanan yang melelahkan, istirahat adalah salah satu faktor penting yang harus diperhatikan selama berkegiatan di alam bebas.
Sekarang Eigerian sudah tahu kan apa saja perlengkapan sleeping system? Simpan dan bagikan info ini ya! Salam lestari!
ECC Climbing Series kini hadir serentak di 4 kota berbeda!
Kompetisi ini akan diselenggarakan pada tanggal 4-5 Mei 2024.
Ayo segera daftar dengan cara scan barcode atau download aplikasi EIGER Adventure.
Mari kita sama-sama mendukung panjat tebing Indonesia!
GIVEAWAY TIKET WAC 2024!
Buat Eigerian khususnya perempuan yang ingin menambah ilmu pengetahuan teknis hidup di alam terbuka dan belajar bareng pemateri yang super insightful, yuk ikutan!
Caranya:
1. Follow Instagram .east
2. Tuliskan domisili kamu di kolom komentar
3. Tuliskan alasan kenapa perempuan harus belajar teknik dan pengetahuan alam bebas
4. Apa yang akan kamu lakukan setelah mengikuti WAC?
5. Tambahkan hashtag dan mention 3 orang teman kamu
Pengumuman pemenang: 15 April 2024!
Eigerian, ayo kenalan dengan Merlyn, salah satu peserta Women Adventure Course 2023.
Apa saja pelajaran dan pengalaman seru yang didapatkan Merlyn selama mengikuti WAC? Ayo disimak infonya.
Eigerian sudah siap untuk WAC 2024? Nantikan sesaat lagi!
Eigerian, ayo kenalan dengan Merlyn, salah satu peserta Women Adventure Course 2023.
Apa saja pengalaman dan pelajaran yang didapatkan Merlyn selama mengikuti WAC? Ayo disimak infonya.
Eigerian sudah siap untuk WAC 2024? Nantikan sesaat lagi!
Ramadan tahun ini, mari kembali ngabuburit dan menambah pengetahuan tentang alam bebas bersama para anggota EIGER Adventure Service Team.
Sesaat lagi hanya di .east
Stay tuned Eigerian!
Eigerian, ayo kita kenalan dengan salah satu anggota perempuan EIGER Adventure Service Team. Dini Hanifah, atau kerap dipanggil Teh Didi adalah seorang pegiat speed hiking atau tektok gunung dari tahun 2015 hingga sekarang. Teh Didi pernah tektok lintas 3 puncak, yaitu gunung Arjuno, gunung Kembar, dan gunung Welirang.
Keaktifan Teh Didi dalam berkegiatan, membuat ia menyadari bahwa perempuan harus memiliki skill, knowledge & attitude dalam berkegiatan di alam bebas, agar perempuan mampu mandiri dan dapat menjadi support system yang handal di dalam timnya. Hal ini lah yang membuat Teh Didi berfokus pada program edukasi perempuan yang ada di EAST.
Tahukah Eigerian dengan program WAC atau WJSC? Teh Didi adalah salah satu sosok perempuan yang turut berkontribusi merancang dan mempersiapkan kegiatan berbasis edukasi tersebut. Teh Didi juga ikut menggagas program Women Jungle Survival Course (WJSC) dan menjadi Kepala Sekolah serta Komandan Operasional WJSC tahun 2019 & 2022.
Click here to claim your Sponsored Listing.
Videos (show all)
Category
Contact the business
Website
Address
Jalan Sumatera No. 23
Bandung
40111
Jalan Cemara No. 22 , Kota Bandung
Bandung, 40161
Illustration & Graphic Design Studio based in Bandung, Indonesia
Jalan Cibolerang No. 145 H
Bandung, 40225
We are a screen printing company, dedicated to serving all your garment printing needs. Waterbase, P
Jln. Jend. A. Yani 350
Bandung, 40271
The first online shop for Hardware dan Tools in Indonesia
Jalan R. E. Martadinata No. 110
Bandung, 40114
"Penjembatan Niat Ikhlas Ibadah Umrah dan Haji Anda"
Raya Resort 19, D**o Pakar
Bandung, 40198
Hotel, Meeting Rooms, Conference/Convention Hall, Restaurant and Cafe
Jalan Karapitan No. 26
Bandung, 40261
PD. BESAR sebuah perusahaan yang bergerak di bidang pembuatan Stempel dan Digital Printing.
Kopo
Bandung, 40281
PERLU TAMBAHAN MODAL USAHA/KESEHATAN/PENDIDIKAN CUKUP DENGAN BPKB MOBIL ADA ( BISA TAKE OVER ).
Jalan Peta No. 219
Bandung, 40231
Laser cutting & engraving, signage, slim neonbox, rambu K3, trophy plakat, 3D sign, follow us on twitter or Instagram @gustosign for update on our service
Jalan Ir. H. Juanda No. 390
Bandung, 40135
Sheraton Bandung Hotel & Towers is a 5-star hotel located in D**o valley in Bandung, Indonesia near the city center. Free Wi-Fi in all area. Perfect for business traveler and a fam...
Jalan Citra I No. 44, Komp. CGH Jatinangor
Bandung, 45362
Learning & Skill Development