Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia

Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia

You may also like

DPD POM Kabupaten Sambas
DPD POM Kabupaten Sambas

YKAKI organisasi nirlaba membantu anak penderita kanker dari keluarga pra sejahtera dengan menyediakan akomodasi, pendidikan, dll.

YKAKI organisasi nirlaba membantu anak penderita kanker dari keluarga pra sejahtera dengan menyediakan akomodasi, pendidikan, bantuan pengobatan, sosialisasi edukasi mengenai kanker pada anak.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 20/07/2024

Sahabat YKAKI, siapa yang selama ini mengira gizi seimbang hanya untuk anak saja?

Gizi seimbang memang hal penting untuk anak-anak terutama dalam proses pertumbuhan, tapi ternyata Gizi seimbang tidak hanya dibutuhkan pada saat usia anak melainkan di semua fase hidup manusia, dimulai sejak bayi dalam kandungan hingga usia dewasa.

Berikut adalah manfaat gizi seimbang pada anak dan dewasa.

19/07/2024

Sahabat YKAKI, tahukah kamu bahwa sangat penting pemenuhan gizi seimbang untuk anak-anak pejuang kanker terutama pada saat sebelum dan sesudah menjalani pengobatan kemoterapi.

Bagaimana cara mempersiapkan dan menghadapi efek kemoterapi pada nafsu makan anak?

Untuk mengetahui jawabannya yuk kita saksikan dan simak Podcast Wecare episode 7 part 2 : Menghadapi Efek Kemoterapi Pada Anak bersama dengan Ibu Dessy Wulandari, SST, RD.

Saksikan di Channel YouTube YKAKI Wecare atau melalui link berikut ini :

https://youtu.be/raGaR5sNBQQ

17/07/2024

Sahabat YKAKI, gizi seimbang dibutuhkan setiap orang sejak masih dalam kandungan hingga dewasa. Seperti apa gizi seimbang itu dan apa manfaatnya, sulit atau mudah melakukannya?

Bagaimana untuk anak penderita kanker?

Saksikan dan simak Podcast We Care episode 7 bagian 1 : Panduan Nutrisi Untuk Pasien Kanker Anak bersama dengan narasumber Ibu Dessy Wulandari, SST, RD - Pengawas dan Dietisien Rawat Inap RS Kanker Dharmais.

Saksikan di Channel YouTube YKAKI Wecare atau melalui link berikut ini :

https://youtu.be/aeNOmDBCLDk?si=JsbMBFqqAn3B11oX

15/07/2024

Sahabat YKAKI, saksikan kisah inspiratif Ibu Any orangtua penyintas kanker anak yang saat ini menjadi Koordinator Rumah Kita di Jakarta di Podcast We Care episode 6 : Dulu Dilayani Sekarang Melayani.

Link YouTube :
https://youtu.be/QUHqN8fVdFQ?feature=shared

15/07/2024

Sahabat YKAKI, saksikan kisah inspiratif Ibu Any orangtua penyintas kanker anak yang saat ini menjadi Koordinator Rumah Kita di Jakarta di Podcast We Care episode 6 : Dulu Dilayani Sekarang Melayani.

Link YouTube :
https://youtu.be/QUHqN8fVdFQ?feature=shared

10/07/2024

Tambahkan sentuhan inspirasi pada perjalananmu dengan bag tag eksklusif kami. Dengan setiap pembelian, kamu juga sudah berdonasi!

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 08/07/2024

Anak bisa terkena kanker.
Kenali jenis Kanker Nasofaring, salah satu jenis kanker pada Anak.
Kenali gejala dan tanda dininya, segera dikonsultasikan ke dokter untuk mengupayakan kesembuhannya.

Don’t let the kids fight cancer alone!

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 08/07/2024

Terima kasih kepada Bantuan Berjalan Indonesia atas donasi dan kunjungannya untuk adik-adik di Rumah Kita YKAKI Jakarta

Semoga Bantuan Berjalan Indonesia sukses selalu dan terus membantu adik-adik pejuang kanker di Indonesia!

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 07/07/2024

Selamat Tahun Baru Islam 1 Muharram 1446 Hijriah. Semoga tahun yang akan datang ini memberikan limpahan berkah untuk hidup yang lebih baik.

Perbuatan yang tulus berasal dari hati yang bersih. Bersihkan hati kita dengan peduli kepada sesama dan berbuat baik kepada sesama. Mari sambut 1 Muharram 1446 Hijriah dengan penuh kebaikan dan bermanfaat bagi orang lain.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 05/07/2024

Pada tanggal 20 Juni 2024 lalu telah terlaksana webinar nasional serial-4 Sosialisasi & Edukasi Kanker pada Anak dengan tema "Membangun kesadaran deteksi dini kanker pada anak dan Bahaya kanker paru-paru akibat merokok".

Webinar dilakukan secara hybrid di SMPN 4 Cimahi, SMPN 8 Manado, Kelurahan Pondok Labo, Puskesmas Pondok Labu, TP PKK Minomartani Sleman, STIKES Telogorejo Semarang, Komunitas Nur'Aini, urunankebaikan Surabaya, SMPN 12, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, BEM Universitas RIAU.

Terima kasih kepada dr. Stefanus Gunawan, Sp.A(K), MSi.Med. dan dr.Hery Irawan Sp.P yang telah menjadi narasumber dalam webinar ini.

Semoga webinar ini bermanfaat dan menambah pengetahuan seputar kanker anak serta semakin meningkatkan kepedulian kepada pasien kanker anak di Indonesia.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 02/07/2024

Anak penderita kanker tetap harus sekolah selama pengobatan??

Ya, walaupun dalam kondisi sakit, setiap anak berhak mendapatkan pendidikan dan berhak bermain.
Bagi para pejuang kanker, sekolah merupakan kegiatan yang disukai dan menjadi distraksi yang menyenangkan selama menjalani pengobatan yang panjang dan tidak mudah.

Yuk dukung kami untuk mengusahakan keberlanjutan fasilitas pendidikan SEKOLAH-KU bagi anak-anak pejuang kanker dan anak-anak penderita penyakit kronis lain.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 28/06/2024

Terima kasih kepada Komunitas Hati yang telah berkunjung dan berdonasi senilai Rp.19.112.077 untuk adik-adik di Rumah Kita YKAKI Jakarta.

Semoga Komunitas Hati sukses selalu dan terus membantu adik-adik pejuang kanker di Indonesia!

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 24/06/2024

Terima kasih kepada PT. MAPCLUB Digital Asia yang telah berkunjung dan berdonasi senilai Rp.10.000.000 untuk adik-adik di Rumah Kita YKAKI Jakarta.

Semoga PT. MAPCLUB Digital Asia sukses selalu dan terus membantu adik-adik pejuang kanker di Indonesia!

22/06/2024

Selamat merayakan HUT Jakarta yang ke-497.
Mari sama-sama kita bangun Jakarta yang tertib, disiplin, dan dapat menjadi tempat bernaung yang aman serta nyaman.

Maju terus kota Jakarta!

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 21/06/2024

Terima kasih kakak-kakak Pemuda Remaja Doc Youth dan Toc GSRI Bekasi yang sudah hadir dan bermain dengan anak-anak di YKAKI Jakarta, tanggal 15 Juni 2024 lalu, sungguh sangat menyenangkan.

Semoga kakak-kakak sukses dan sehat selalu.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 18/06/2024

Terima kasih teman-teman SD Sinar Pengharapan Utama atas kepedulian dan kunjungannya untuk memberi semangat dan mendukung kami yang sedang dalam proses pengobatan.

Semoga teman-teman di SD SPU tetap sehat dan terus semangat sekolah, seperti kami yang juga semangat sekolah di "Sekolah-ku" YKAKI.

Kapan-kapan main kesini lagi ya..

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 18/06/2024

Halo, sahabat YKAKI 🎗
Perlu kita ketahui bahwa penyakit kanker dapat menyerang siapa saja tanpa memandang usia.
Sebagian besar kasus kanker pada anak baru terdeteksi ketika sudah memasuki tahap akhir atau stadium lanjut karena kurangnya informasi dan pengetahuan masyarakat khususnya orang tua mengenai penyakit kanker pada anak.

YKAKI mengadakan Sosialisasi dan Edukasi " MEMBANGUN KESADARAN DETEKSI DINI KANKER PADA ANAK DAN EFEK KEBIASAAN MEROKOK ".
Kami mengundang semua sahabat YKAKI untuk hadir dalam live virtual ZOOM yang akan dilaksanakan pada:

🗓 : Kamis 20 juni 2024
⏰ : 08.00 - WIB - 10.00 WIB
: 09.00.WITA - 11.00 WITA
📍 : Aula Lab. SMP 4 Cimahi
: Aula SMPN 8 Manado

Link Zoom :
Bergabung Zoom Rapat
https://s.id/sosedu_YKAKIBandung
ID Rapat: 826 7291 8977
Kode Sandi: YKAKI

🎙Narasumber :
- dr. Stefanus Gunawan, SpA(K). MSi Med. RSUP Prof. Kandou Manado.
- dr. Hery Irawan, SpP. (Dokter Spesialis Paru-Paru/Pulmonologi) RS. HERMINA PASTEUR.

Sambutan :
- Drs. Asep Jamaludin Mansur, M. Pd. (Kepala Sekolah SMPN 4 Cimahi)
- Ira Soelistyo (Pendiri/Ketua YKAKI)

Don't let the kids fight cancer alone!🎗

Kontak : 0878-4646-0004

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 18/06/2024

Terima kasih kakak-kakak BEM Prodi UNJ yang sudah hadir dan bermain dengan anak-anak di YKAKI Jakarta, tanggal 11 Juni 2024 lalu, sungguh sangat menyenangkan.

Semoga kakak-kakak lancar studinya dan tetap sehat.
kapan-kapan main kesini lagi ya.

17/06/2024

Sucikan hati, bersihkan jiwa.
Mohon bukakan pintu maaf atas kesalahan, kekhilafan dan kekeliruan yang pernah ada.

Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 H.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 14/06/2024

Terima kasih Himaadkes Stikes RS Husada atas kunjungannya di Rumah Kita YKAKI Jakarta dan mengibur adik-adik pejuang kanker.

14/06/2024

Payung tidak bisa menghentikan hujan, tapi bisa membuat kita tetap bisa tegak berdiri di tengah hujan.

Untuk pemesanan, hubungi nomor telpon masing-masing cabang (persediaan berbeda di setiap cabang).

Dengan membeli berarti Anda telah berdonasi untuk membantu anak-anak pejuang kanker di YKAKI.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 14/06/2024

Setiap sumbangan darah atau plasma adalah hadiah berharga yang menyelamatkan nyawa.

Anak-anak pejuang kanker juga sangat membutuhkan donor darah untuk melanjutkan perjuangan mereka.

Mari berdonor, menjadi pahlawan bagi mereka!

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 12/06/2024

Terima kasih Komunitas Katolik SD Mentari Intercultural School Grand Surya .sch.id atas kunjungannya di Rumah Kita YKAKI Jakarta dan mengibur adik-adik pejuang kanker.

11/06/2024

Pada tanggal 7 Juni 2024 lalu telah terselenggara kegiatan webinar nasional serial-3 Sosialisasi & Edukasi dengan topik "Kenali Kanker pada Anak dan Penanganannya serta Perlunya Sekolah bagi Pasien Penyakit Kronis" yang diselenggarakan secara luring di SMAN 68 Jakarta Pusat , dan secara daring di kota-kota cabang YKAKI.
Terima kasih kepada narasumber Ibu dr.Haridini Intan S.Mahdi Sp.A(K) dan Bapak Satria K.Qolbi atas sharingnya yang sangat bermanfaat.

YKAKI memfasilitasi kegiatan Sosialisasi & Edukasi mengenai Kanker pada Anak, bekerjasama dengan para tenaga medis yang ahli di bidangnya. SosEdu diberikan secara gratis kepada seluruh lapisan masyarakat, dengan tujuan untuk membagikan pengetahuan dasar mengenai gejala dan tanda dini kanker pada anak, agar semakin banyak pasien kanker anak yang bisa segera dibantu untuk mendapatkan pengobatan terbaik.

Untuk penyelenggaraan SosEdu bisa menghubungi 0813 4289 6029.

11/06/2024

Sahabat YKAKI, kalian tahu ga sih Cooking Class merupakan salah satu dari Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di Sekolah-ku loh! Yuk kita lihat keseruan adik-adik saat Cooking Class di Rumah Kita YKAKI Jakarta.

Pada Cooking Class kali ini adik-adik membuat "Fruit Sando" camilan khas Jepang yang sangat ikonik.

Kira-kira gimana ya rasanya? Yuk tonton videonya.

11/06/2024

Sahabat YKAKI, ingin tahu lebih dalam tentang Rumah Kita? atau Bagaimana pengelolaan Rumah Kita? Atau kalian ingin tahu manfaat apa saja jika pasien kanker anak tinggal di Rumah Kita.

Yuk saksikan Podcast We Care episode 5 : Home Away From Home bersama dengan Ibu Naryati Koordinator Rumah Kita YKAKI Bandung.

Klik link dibawah ini :
https://youtu.be/Y3DzMxNyC74

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 10/06/2024

Hidup itu seperti mengendarai sepeda.
Untuk menjaga keseimbangan, Anda harus terus bergerak.
(Albert Einstein)

Terus bergerak dan terus berusaha, jangan cepat menyerah.
Dan terus peduli serta melakukan hal baik, membantu sesama.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 06/06/2024

Terima Kasih Bapak Ibu dari PT. NusaFluid Solusi Utama telah berkunjung dan menghibur adik-adik pejuang kanker.

Photos from Yayasan Kasih Anak Kanker Indonesia's post 06/06/2024

Terima kasih Bapak Ibu dari PT. Cermati Fintech telah berkunjung dan menghibur adik- adik pejuang kanker.

05/06/2024

Jangan lewatkan episode terbaru podcast We Care! 🎙️ Bersama narasumber Bapak Satria, Kepala Sekolah Sekolah-Ku.

Saksikan cerita inspiratif dan tips menarik untuk mendukung pendidikan anak-anak pejuang kanker.

Want your organization to be the top-listed Non Profit Organization in Jakarta?
Click here to claim your Sponsored Listing.

Videos (show all)

Sahabat YKAKI, tahukah kamu bahwa sangat penting pemenuhan gizi seimbang untuk anak-anak pejuang kanker terutama pada sa...
Sahabat YKAKI, gizi seimbang dibutuhkan setiap orang sejak masih dalam kandungan hingga dewasa. Seperti apa gizi seimban...
Sahabat YKAKI, saksikan kisah inspiratif Ibu Any orangtua penyintas kanker anak yang saat ini menjadi Koordinator Rumah ...
Sahabat YKAKI, saksikan kisah inspiratif Ibu Any orangtua penyintas kanker anak yang saat ini menjadi Koordinator Rumah ...
Tambahkan sentuhan inspirasi pada perjalananmu dengan bag tag eksklusif kami. Dengan setiap pembelian, kamu juga sudah b...
Payung tidak bisa menghentikan hujan, tapi bisa membuat kita tetap bisa tegak berdiri di tengah hujan.Untuk pemesanan, h...
Pada tanggal 7 Juni 2024 lalu telah terselenggara kegiatan webinar nasional serial-3 Sosialisasi & Edukasi dengan topik ...
Sahabat YKAKI, kalian tahu ga sih Cooking Class merupakan salah satu dari Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) di Sekolah-ku ...
Sahabat YKAKI, ingin tahu lebih dalam tentang Rumah Kita? atau Bagaimana pengelolaan Rumah Kita? Atau kalian ingin tahu ...
Jangan lewatkan episode terbaru podcast We Care! 🎙️ Bersama narasumber Bapak Satria, Kepala Sekolah Sekolah-Ku.Saksikan ...
Sahabat YKAKI, yuk kita belajar bersama pejuang kanker anak di @ykakisemarang mengenal jenis-jenis sampah organik dan an...
Terima kasih @rumahlukiserika @erikarichardo atas kunjungannya dan sudah mengajarkan anak-anak melukis, semoga bakat Luk...

Telephone

Address


Jalan Percetakan Negara XI, No 129
Jakarta
10570

Opening Hours

Monday 08:30 - 16:30
Tuesday 08:30 - 16:30
Wednesday 08:30 - 16:30
Thursday 08:30 - 16:30
Friday 08:30 - 16:30
Saturday 08:30 - 13:00

Other Charity Organizations in Jakarta (show all)
ISCO FOUNDATION ISCO FOUNDATION
Jalan Anggrek Neli Murni V, Persil, No, B28, Kemanggisan, Jakarta Barat
Jakarta, 11480

In a difficult world, It is a wonderful thing for children to know They can dare to dream. It is even more wonderful to know that WE can offer the CHANCE for their dreams to come ...

Maxwell -P Organization Maxwell -P Organization
Jakarta Garden City, Jakarta Timur
Jakarta, 13910

These is a well planned and build company just to reach out to the world with the help of others to get the attention of helping the poor and those kids who deserve more help ���

Yayasan Smartco Bersama Indonesia Yayasan Smartco Bersama Indonesia
Jakarta, 12940

Smartco Foundation together Indonesia provides free COVID-19 vaccination services for marginalized communities which are difficult to reach and significantly at risk of being affec...

Jumat Sedekah An Nafii Jumat Sedekah An Nafii
Tanjung Priok
Jakarta, 14340

Komunitas Jumat Sedekah

Lazisku Lazisku
Jalan Sungai Sambas I No. 10 Kramat Pela
Jakarta, 12130

LAZISKU KBPII melakukan kerjasama, penguatan, pemberdayaan dan sinergi dengan seluruh potensi ekonomi umat - yang diaplikasikan oleh nadzir wakaf KBPII - membangun ekosistem pember...

Bakti Peduli Indonesia Bakti Peduli Indonesia
Jalan Kemuning Raya No. 27 RT 15/06 Pejaten Timur
Jakarta, 12510

Rasulullah saw. bersabda yang artinya: “Sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi manusia yang lain'.

Bantoo.id untuk Anabul Bantoo.id untuk Anabul
Jakarta

Berbagi untuk anabul bersama bantoo.id

Berbagi Peduli Yatim Berbagi Peduli Yatim
Jalan Kemuning Raya No 27 D1 RT/RW 15/6 Kel. Pejaten Timur Kec Pasar Minggu Jakarta Selatan
Jakarta, 12510

Jum'at Berkah Memberi Makan Anak Yatim Jum'at Berkah Memberi Makan Anak Yatim
Jakarta

Dalam islam, manfaat sedekah anak yatim sangatlah banyak. Jangan takut miskin karena mengeluarkan sedekah. Justru dengan bersedekah rejeki anda akan semakin melimpah. Karena itu ja...

KM Filantropi KM Filantropi
Jakarta, 10110

Terwujudnya Masyarakat Indonesia yang Berdaulat, Mandiri, Sejahtera

Bahagiain.id Bahagiain.id
Jakarta

Part of Yayasan Bersama Kita Bangun Indonesia

Sobat Yatim Jaksel Sobat Yatim Jaksel
Jalan Bangka Raya No. 3C Kel. Pela Mampang Kec. Mampang Prapatan
Jakarta, 12720

Memberikan dukungan pendidikan dan sarana prasarana kepada para santri. dengan program mendidik dan mencetak para hafiz dan hafizah (penghafal) Al-Quran.