Phillip Sekuritas Indonesia
PT Phillip Sekuritas Indonesia berdiri pada tahun 1989 dan merupakan sekuritas ritel asing tepercaya di Bursa Efek Indonesia (BEI). Talk to Us. Talk to Phillip.
PT Phillip Sekuritas Indonesia merupakan bagian dari PhillipCapital Group sejak 1975 yang berpusat di Singapura dan memiliki jaringan global di 15 negara. Kami menawarkan berbagai produk dan layanan finansial seperti Saham, Reksa Dana, Obligasi. ETF dan SBN Ritel dalam satu akun. PT Phillip Sekuritas Indonesia berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Besok, hari terakhir CMSE 2024. Yuk ramaikan Booth Phillip Sekuritas Indonesia!😍
Ajak rekan dan keluarga kamu untuk datang dan buka akun investasi di POEMS karena ada banyak hadiah yang menanti.
Bukan hanya itu saja, di sesi pagi akan ada yang ikut meramaikan booth Phillip Sekuritas Indonesia loh. Bisa tanya-tanya seputar trading juga tentunya.
📍Main Lobby Indonesia Stock Exchange (booth 4)
🔗 www.idx.co.id (pendaftaran peserta)
See yaaa di hari terakhir besok! 👋😎
Terima kasih banyak Sobat Phillip! 🥳😍
Atas dukungan kamu untuk terus memberikan edukasi Pasar Modal, Phillip Sekuritas Indonesia berhasil mendapat penghargaan sebagai:
✨Anggota Bursa Teraktif Pendukung Road to Capital Marker Summit & Expo 2024 (CMSE 2024)✨
Penghargaan ini tentu tak lepas dari jerih payah Sobat Phillip semuanya untuk mendukung literasi keuangan dan edukasi pada tiap kota di Indonesia.
Terima kasih untuk kalian para kesayangan mimin!
MAJU TERUS PASAR MODAL INDONESIA 🤩🤩
We are excited to invite you to Market Outlook 2025, the leading conference in capital market.
SAVE THE DATE - 7th, December 2024
This event brings together top experts, thought leaders, and innovators to share insights and strategies to help you stay ahead in capital market.
Hi Sobat Phillip, sudah siap untuk seru-seruan bareng di acara CMSE 2024?😆👏
Jangan sampai kelewatan yaa, karena akan banyak hadiah menarik di booth Phillip Sekuritas Indonesia. Selain itu, buat kamu yang punya Phillip Coins, yuk tukarkan dengan berbagai reward yang ada!
Catat tanggalnya:
🗓️ 7-9 November 2024
📍Main Lobby Indonesia Stock Exchange (booth 4)
🔗 www.idx.co.id (pendaftaran peserta)
Mimin tunggu kehadirannya, see yaaa! 👋😎
Sobat Phillip, kesempatan nggak datang dua kali loh!😱
Segera daftar kelas edukasi bulan November, karena akan ada banyak insight-insight menarik dari para ahlinya. Acara GRATIS dan terbuka untuk seluruh nasabah Phillip Sekuritas Indonesia.
Share ke teman dan kerabat kamu supaya makin semangat untuk belajar bareng!🥰
Dari ketiga cara ini mana yang biasanya kamu pakai Sobat Phillip? Komen di kolom komentar yuk 😁
Rangkuman berita market di minggu ini. Cari tahu berita market terkini lainnya melalui menu News di POEMS Mobile dan POEMS ProTrader.
Phillip Sekuritas Indonesia hadir di acara Capital Market Summit & Expo (CMSE) 2024. YUK RAMAIKAN! 🥳🎉
Akan ada banyak kegiatan yang bisa kamu lakukan di booth Phillip Sekuritas Indonesia. Mulai dari pembukaan akun sekaligus bisa borong hadiah menarik.
Mau tanya-tanya fitur unggulan dan terbaru POEMS secara langsung juga bisa. So, ajak semua teman dan kerabat kamu untuk mampir di booth Phillip Sekuritas Indonesia.
🗓️ 7-9 November 2024
📍Main Lobby Indonesia Stock Exchange (booth 4).
Mimin tunggu kehadirannya, see yaaa! 👋😎
Selamat kepada pemenang IDX Islamic Challenge periode 2 (Juli - September 2024)! 🎉🥳
Masing-masing pemenang berhak mendapatkan hadiah top-up dana yang dikirimkan secara otomatis ke Rekening Dana Investor (RDI). Terima kasih atas partisipasi dan antusiasme Sobat Phillip.
Buat kamu yang belum beruntung, jangan patah semangat. Terus maksimalkan investasi saham syariah kamu untuk mencapai target investasi di masa depan😇
___
Minggu pertama pemerintahan Presiden Prabowo IHSG bergerak turun naik seperti roller coaster. Ada saham yang sedang mengalami tren bullish, ada juga yang bearish. Menurutmu kemana selanjutnya IHSG akan bergerak?
Hi Sobat Phillip, masih ada kesempatan untuk bisa join visit emiten (BIRD) loh!🥳
Yuk langsung scan QR code yang ada di kalender Phillip Sekuritas Indonesia bulan Oktober 2024 dan pilih emiten BIRD.
Spesial untuk visit emiten BIRD, nantinya akan bersama Trader kebanggaan kita yakni , so buruan register sekarang juga yaaa🥰
Jual/beli EBUS sebelum jatuh tempo? memang bisa?😱
Bisa d**g! sekarang, di Phillip Sekuritas Indonesia telah hadir Sistem Penyelenggara Pasar Alternatif (SPPA) loh!
Melalui sistem ini transaksi Efek Bersifat Utang dan/atau Sukuk (EBUS) dapat lebih efisien. Tenang aja, fee transaksi juga kompetitif kok.
Untuk pertanyaan selengkapnya bisa langsung menghubungi divisi Dealing di nomor berikut: 021-57900909
Buka akun margin di POEMS makin murah! 😱
Hanya dengan Rp50 juta kamu sudah bisa buka akun margin loh. Yuk, tingkatkan terus transaksi kamu di POEMS dan dapatkan kesempatan apply Margin dengan mudah😆
[INVESTMENT OUTLOOK 2024]
Greetings, Aspiring Investors!
We are delighted to invite you all to our seminar with well-known and credible speakers who present in-depth insights regarding the capital market outlook in various sectors.
INVESTMENT OUTLOOK 2024: “Unlocking Potential: Strategic Investments Amidst Indonesia’s Political Shift”
🗓: Monday, 28 October 2024
⏰️: 13.00 - 17.30
📍: Auditorium FEB UI & Youtube Streaming
OUR SPEAKER
Keynote Speaker:
🗣️ Bambang Brodjonegoro - Former Minister of Finance of Republic Indonesia
First Session :
🗣️ Ditya Agung Nurdianto - Director for Trade, Industry, Commodity, and Intellectual Property (Ministry of Foreign Affairs)
🗣️ Priyanka Sachdeva - Senior Market Analyst Phillip Nova Singapura
Second Session :
🗣️ Poltak Hotradero - Business Development Advisor IDX
🗣️ Lo Kheng Hong - Value Investor
🗣️ Indra Darmawan - Senior Advisor BKPM
🗣️ Kiki Verico - Lecturer at FEB UI
WHAT YOU WILL GET!
1. E-CERTIFICATE
2. K*M for FEB UI Students
3. Free Snack
4. Special Prize
To register, visit:
bit.ly/RegistrationIO2024
For more information, please contact:
Shakila: +62 857‑8005‑9245
Mumtaz: +62 812-9332-2424
KSPM FEB UI 2024
Di dunia yang serba instan ini sering kali kita tertipu dari kesenangan sementara yang nyatanya akan merugikan diri sendiri.
Ketahui apa yang halal dan bermanfaat untukmu dan sekelilingmu, agar hidup terasa lebih tenang dan tak ada penyesalan di kemudian hari.
Investasi di pasar modal syariah bisa jadi salah satu pembawa kebahagiaan loh. Berani buktikan?😇
Dibalik konsistennya investasi, terdapat kebahagiaan yang nggak semua orang ketahui ☺️
Nggak perlu bingung mulai investasi dari mana, karena kamu bisa mulai investasi reksa dana melalui Fitur SmartStart sekarang juga!
Fitur cerdas di POEMS ini bertujuan untuk memudahkan kamu berinvestasi reksa dana, sekaligus membentuk portofolio reksa dana sesuai profil risiko.
Nah, buat kamu yang minim waktu untuk mengelola investasi, maka inilah saatnya subscribe paket SmartStart di POEMS. Cek postingan ini sampai akhir yaa! 😉
Click here to claim your Sponsored Listing.
Videos (show all)
Category
Contact the business
Website
Address
ATRIA @SUDIRMAN, Level 23B Jalan Jend. Sudirman Kav. 33 A
Jakarta
10220
Opening Hours
Monday | 08:00 - 17:00 |
Tuesday | 08:00 - 17:00 |
Wednesday | 08:00 - 17:00 |
Thursday | 08:00 - 17:00 |
Friday | 08:00 - 17:00 |
Bellezza BSA 1st Floor Unit 106 Jalan Permata Hijau Kebayoran Lama Jakarta
Jakarta, 12210
MyLegacy.id Estate Management& Inheritance Planning Advisory ||We help you prepared and protect yours
Jalan Ciputat Raya No. 28B, Kebayoran Lama Selatan
Jakarta, 12240
GudangVoucher.com adalah dompet virtual (e-wallet) yang digunakan untuk pembayaran games, software, dll. Dapatkan Google play, iTunes, atau Facebook credit dgn mudah.
Jalan Raya Kelapa Gading Blok A/6
Jakarta, 14240
Software akuntansi General Ledger (GL). Dilengkapi dengan built-in fungsi AR dan AP aging schedule, berbahasa Indonesia, dengan pemrograman ter-struktur.Programmer ERP anda pun dap...
Jalan Jend Sudirman Kav. 1
Jakarta, 10220
BNI berizin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan & Bank Indonesia | BNI merupakan peserta penjaminan LPS | Layanan 24/7 BNI Call 1500046
Jln, Fachrudin No, 36 Tanah Abang
Jakarta, 10250
Bank Windu adalah Bank hasil merger, antara dua Bank Umum nasional yaitu Bank Windu Kentjana dan Bank Multicor. Di awal tahun 2009 ini,persisnya kedua Bank umum tersebut bergabung....
Gedung The Tower, Jalan Gatot Subroto No. 27 Kelurahan Karet Semanggi, Kecamatan Setiabudi
Jakarta, 12930
Bank Syariah Indonesia
Cyber 2 Tower Lt. 20, Suite 2001 Jalan H. R. Rasuna Said Blok X-5 No. 13
Jakarta, 12950
PT Paramitra Alfa Sekuritas (Paramitra) was founded in 1990. Over the years, and through Indonesia?
Jakarta, 10210
We plan,design, develop,build,sell, & manage our propertis. We have over 35 years of experience acr
Pacific Century Place 16/F SCBD Lot 10 Jalan Jend. Sudirman Kav. 52-53
Jakarta, 12190
Perusahaan penyedia jasa keuangan terintegrasi di pasar modal berdasarkan izin OJK.
Jakarta, 10110
please view : http://dp-pertamina.com/tentang-kami/sejarah.html