Lazismu Malang
Menerima dan Menyalurkan Zakat, Infaq, Shadaqah, Fidyah, Dana Kebencanaan dan Kemanusiaan Lainnya
Sedekah itu mudah, buktinya setiap sedikit yang kita keluarkan untuk membantu orang lain. Rasa tenang dihatinya begitu besar.
Apalagi, sedekah itu bisa dilakukan tanpa kenal waktu. Bisa pagi, siang, sore, maupun malem. Bisa dalam keadaan susah, juga dalam keadaan senang.
Terlebih, dampaknya gak cuma bikin tenang di hati, tapi juga bikin bahagia saudara kita yang sedang membutuhkan.
Jadi, hari ini sudah nyempetin bersedekah belum?
Sedekahnya bisa langsung di sini ya,
⬇ Rekening a.n Lazismu Kabupaten Malang ⬇
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
Kami tunggu konfirmasi sedekahmu di Whatsapp center +628123 1222 915
✨ SUMPAH PEMUDA ✨
• Pertama, Kami Putra dan Putri Indonesia, mengaku bertumpah darah yang satu, Tanah Indonesia.
• Kedua, Kami Putra dan Putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia.
• Ketiga, Kami Putra dan Putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia.
Selamat memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 96 Tahun.
“MAJU BERSAMA INDONESIA RAYA”
Setiap hari adalah hari baik, namun saat hari Jumat dianggap sebagai hari istimewa yang dipenuhi oleh berkah serta ampunan dari Allah Subhanahu wa Ta’ala masa iya mau dilewatkan begitu saja??
Ambil kesempatan banyak berbagi di hari Jumat ini biar berkahnya bikin tenang hati 😇
Sedekah jumatmu bisa disalurkan melalui LAZISMU Kabupaten Malang ya Sobat!!
⬇ Rekening a.n Lazismu Kabupaten Malang ⬇
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
Kami tunggu konfirmasi sedekahmu di Whatsapp center +628123 1222 915
Bismillah jumatnya berkah✨
✨️Memperingati Hari Santri Nasional✨️
22 Oktober 2024
“Menyambung Juang
Merengkuh Masa Depan”
#2024
Program Sedekah Air Bersih
Assalamualaikum Sobat LAZISMU! ☀️
Dalam salah satu hadis, Rasulullah SAW bersabda: "Sebaik-baik sedekah adalah sedekah air" (HR Ahmad dan Abu Dawud, dihasankan Al Albani dalam Shahihul Jami').
Selain itu dalam hadis lain juga disebutkan, Suatu hari Saad bin Ubadah RA bertanya kepada Rasulullah SAW, “Wahai Rasulullah, sedekah apa yang paling utama?” Beliau menjawab, “Memberi air” (Shahih Abu Daud).
Melalui hadist-hadist di atas, telah ditunjukkan kepada kita bagaimana sedekah air menjadi salah satu sedekah yang cukup penting karena kecakupan manfaatnya juga cukup luas meliputi kebutuhan duniawi maupun agama.
Nah Sobat, sejak bulan Agustus lalu. Sebagian wilayah di Kabupaten Malang bagian selatan tengah mengalami krisis air baik untuk kebutuhan minum maupun kebutuhan sehari-hari, dan untuk memenuhi kebutuhan ketersediaan air tersebut, setidaknya harus membeli air dengan biaya yang tidak murah bagi terkhusus bagi warga dhuafa.
Melalui program sedekah air ini, kami mengajak kalian semua untuk menyediakan pasokan air bersih bagi masyarakat di Kabupaten Malang bagian selatan dengan cara berinfaq melalui LAZISMU.
InsyaAllah, setiap tetes air yang digunakan oleh mereka, akan mengalirkan pahala terbaik bagi kita.
Tunaikan Sedekah terbaikmu melalui rekening :
⬇ Rekening a.n Lazismu Kabupaten Malang ⬇
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 BNI : 044 2423 241
📌 Sertakan kode unik 002 di akhir donasi (Contoh : Rp. 100.002)
📌 Jangan lupa konfirmasikan infaq dan sedekahmu melalui WA Center kami 🙏🏻
Terima kasih, semoga Allah Subhanahu wa ta'ala memberikan kelancaran rezeki bagi kita semua. Jazakumullah Khairan Katsir 🙏🏻
📌 Laporan Kebermanfaatan Dana ZISKA bulan September 2024
Assalamualaikum Sobat Lazismu! ☀
Gimana kabarnya? Semoga kesehatan selalu menyertai hari-harimu ya Sobat 😇
Izinkan kami menyampaikan laporan penghimpunan serta pendayagunaan dana ZISKA yang sudah disalurkan melalui LAZISMU Kabupaten Malang 😊
Terima kasih kami haturkan atas kepercayaan muzzaki, munfiq serta donatur semua karena telah memilih kami untuk diberi kepercayaan memfasilitasi ibadah berzakat maupun berinfak 🙏🏻
Mari terus berbuat baik kepada sesama melalui LAZISMU Kabupaten Malang dengan transfer ke rekening di bawah ini,
Rekenis ZISKA a.n Lazismu Kabupaten Malang
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BNI : 044 2423 241
Jangan lupa konfirmasikan Zakat, Infaq dan Sedekah Anda melalui WA Center kami 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Check out belanjaan,
Sedekahnya juga ditunaikan.
Simple, tapi bikin hati seneng 🥰
Cobain deh!
Dalam kitab tafsir Jami’ Al-Bayan, Imam Al-Qurtubi menjelaskan mengenai persoalan yang dimuat oleh surah Al-Munafiqun ayat 10 di atas, yaitu mengenai perintah menyegerakan berzakat atau amal ibadah yang punya kekhususan waktu.
Zakat atau sedekah wajib menjadi amal yang harus ditunaikan sebelum ajal menjemput, dan tentu bersamaan dengan kemampuan individu secara materi.
Selanjutnya adalah bagaimana rasa penyesalan muncul saat pada akhirnya manusia itu melalaikan amal ibadah wajib yang sesungguhnya dapat ia jalankan semasa hidup.
Imam Turmudzi meriwayatkan dari Adh-Dhahak bin Muzahim dari Ibnu Abbas berkata, ” Barang siapa yang sudah berkemampuan berzakat atau haji, tetapi tidak menunaikannya, maka ia akan meminta hidup kembali sebelum kematian menghampirinya.”
Sejatinya, orang-orang beriman tidak akan pernah berharap akan kembali hidup di dunia sebab mereka telah merasakan kenikmatan yang luar biasa saat di alam kubur.
Check out sana, gesek sini, bayar sana, beli sini…
Pas barangnya udah sampe langsung nyesel karena saldo gajian di hari pertama tanpa sadar bikin ‘lapar mata’ 😰
Astaghfirullah, semoga kita dijauhkan dari kelakuan kalap belanja barang lucu tapi ternyata gak berguna itu ya sobat 😓
Usahakan selalu memprioritaskan kebutuhan utama di setiap belanja, jadi anti kalap, anti boncos di akhir bulan.
Nah sebelum itu, sisihkan 2,5% penghasilanmu buat bayar zakat di LAZISMU ☀️
Jangan sampai lupa!
Sesempurna apapun manusia di dunia, maka tidak akan luput dari yang namanya kesalahan. Baik itu kesalahan yang disengaja maupun tidak.
Lantas, apakah hal tersebut dapat menimbulkan perasaan ragu untuk bertaubat? Maka sebaiknya tidak.
Kenapa? karena Allah akan selalu menerima pengampunan hambanya melalui taubat.
Ampunan Allah subhanahu wa ta’ala sungguh begitu luas bagi hamba-Nya yang mau bertaubat, salah satunya dengan cara berdoa.
Allah sendiri berfirman, “Dan barang siapa yang tidak bertaubat, maka mereka itulah orang-orang yang zalim.” QS. al-Hujurat : 11.
Namun, walau manusia lumrah melakukan kesalahan. Hendaknya mengiringi taubat dengan tiga hal lain sebagai bentuk ikhtiar untuk menjadi manusia yang lebih lagi yaitu,
1. Menyesal atas kesalahan yang dilakukan
2. Berhenti untuk melakukan kesalahan tersebut,
3. dan Bertekad untuk tidak lagi mengulanginya.
Tak lupa untuk terus memperbanyak ibadah agar Allah selalu melancarkan urusan dunia maupun akhirat kita nanti 🙏🏻
Hidup bisa kerasa berat kalo rezekinya lagi seret. Bener apa bener? 🫣
Coba deh diinget-inget, terakhir gajian ada nyisihin 2,5% gak buat berzakat?
Kalau belum, bisa jadi lalai dalam menunaikan zakat itulah yang bikin rejekimu jadi gak semulus jalan tol.
Nah, mumpung masih awal bulan dan bayaran udah sampe di tangan, sempetin zakat bentaran ya biar gak kelupaan! 😁
Permudah tunaikan zakatmu lewat LAZISMU☀
📌 Laporan Kebermanfaatan Dana ZISKA bulan Juli-Agustus 2024
Assalamualaikum Sobat Lazismu! ☀
Gimana kabarnya? Semoga kesehatan selalu menyertai hari-harimu ya Sobat 😇
Izinkan kami menyampaikan laporan penghimpunan serta pendayagunaan dana ZISKA yang sudah disalurkan melalui LAZISMU Kabupaten Malang 😊
Terima kasih kami haturkan atas kepercayaan muzzaki, munfiq serta donatur semua karena telah memilih kami untuk diberi kepercayaan memfasilitasi ibadah berzakat maupun berinfak 🙏🏻
Mari terus berbuat baik kepada sesama melalui LAZISMU Kabupaten Malang dengan transfer ke rekening di bawah ini,
Rekenis ZISKA a.n Lazismu Kabupaten Malang
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BNI : 044 2423 241
Jangan lupa konfirmasikan Zakat, Infaq dan Sedekah Anda melalui WA Center kami 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Assalamualaikum Sobat Lazismu! ☀
Terima kasih ya sudah selalu menyalurkan zakat melalui LAZISMU 😇 🙏🏻
Mau ngenalin juga nih, bu Nur Siati serta ke 4 rekannya yang sudah banyak terbantu melalui zakat yang kalian salurkan melalui LAZISMU.
Bu Nur Siati dan ke-4 rekannya adalah salah 5 dari penerima manfaat di program Peduli Guru Ngaji dan mengajar pada sebuah TPQ di Singosari.
Ia dan rekan-rekannya mendedikasikan waktunya dari pukul 2 siang sampai setengah 8 malam dalam satu minggu penuh untuk mengajar ngaji di TPQ Al-Husna.
Sejauh ini, sudah sebanyak 150 santri yang terhitung aktif mengaji di TPQnya dengan jumlah kelas sebanyak kurang lebih 10 kelas terbagi dari jadwal mengaji di siang hari sampai malam hari.
Bu Nur Siati, selaku pengelola TPQ Al-Husna bersama sang suami menuturkan bahwa selama ini para santri tidak pernah ia wajibkan membayar dengan nominal tertentu sehingga terkadang tidak banyak biaya yang bisa ia sisihkan untuk mengapresiasi tenaga para rekan pengajarnya.
Melalui insentif tambahan yang rutin disalurkan oleh LAZISMU, bu Nur Siati mengaku banyak terbantu dan mengucapkan terima kasih atas apresiasi yang diberikan.
Nah semoga dengan cerita singkat di atas dapat meningkatkan semangat berbagi Sobat semua melalui LAZISMU ya, karena alhamdulillah zakat, infaq, dan sedekah kalian banyak berdampak bagi saudara kita di luaran sana 😇
Terus dukung kami agar kebermanfaatan zakat, infaq dan sedekahmu semakin luas dan tanpa batas 🤩
Dukunganmu bisa langsung disalurkan melalui,
⬇️ Rekening a.n Lazismu Kabupaten Malang ⬇️
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BNI : 044 2423 241
Jangan lupa konfirmasikan donasimu melalui WA Center kami 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Selamat memperingati Maulid Nabi Muhammad Shallallahu `alaihi Wa Sallam✨
Semoga kita dapat senantiasa meneladani sifat Rasulullah agar mampu menjadi pribadi yang lebih baik serta bermanfaat bagi orang lain 😇🙏🏻
Ohayou Weekend!!
Waktu yang tepat untuk beristirahat sejenak, karena apa???
Karena Allah berfirman dalam Al-Qur’an, “Dan kami jadikan tidurmu sebagai istirahat,” (An-Naba: 9), untuk mengingatkan kita betapa pentingnya menyeimbangkan kesibukan yang ada dengan beristirahat agar tubuh tetap sehat.
Rasulullah Shallallahu `alaihi Wa Sallam juga bersabda, "Sehat itu lebih baik daripada sakit, dan muda itu lebih baik daripada tua." (HR. Bukhari).
Segera rencanakan berlibur tanpa gangguan karena istirahat yang tepat dapat kembali meningkatkan fokus serta semangat untuk beraktivitas di kemudian hari.
Oiya, LAZISMU terus menerima kebaikanmu maupun di sela-sela liburanmu melalui : lazismumalang.org
Cek program pilihanmu dan tunaikan infaqmu langsung di LAZISMU!
Selamat berakhir pekan!!!
Assalamualaikum Sobat Lazismu! ☀
Bekerjasama dengn Bank Jatim Syariah, LAZISMU bagikan puluhan paket kebahagiaan bagi sebagian warga di desa Sidoasri, Kecamatan Sumbermanjing Wetan, Kabupaten Malang.
Desa Sidoasri sendiri menjadi desa dengan populasi persebaran masyarakat muslim yang tidak mencapai lebih dari 10% dari total keseluruhan warga desa.
Aksi bertajuk “Berbagi Kebahagiaan di Bulan Kemerdekaan” ini menyalurkan lebih dari 35 paket sembako, qurban kemasan Rendangmu serta paket school kit kepada para penerima manfaat di antaranya yaitu santri TPQ, wali santri serta guru ngaji setempat.
Aksi ini juga diramaikan oleh kegiatan LAZISMU Berkisah yang mendatangkan langsung juru kisah Kak Windu dan boneka lucunya yaitu Raju.
Kami ucapkan terima kasih kepada para donatur, muzzaki serta munfiq yang terus mendukung seluruh program kami dengan menyalurkan zakat, infaq serta sedekahnya melalui LAZISMU Kabupaten Malang.
Semoga semua kebaikan yang disalurkan akan terus memberi keberkahan bagi kita semua 🙏🏻
Tunaikan zakat, infaq serta sedekahmu melalui,
⬇️ Rekening a.n Lazismu Kabupaten Malang ⬇️
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BNI : 044 2423 241
Jangan lupa konfirmasikan infaq dan sedekahmu melalui WA Center kami 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Terima kasih, semoga Allah Subhanahu wa ta'ala memberikan kelancaran rezeki bagi kita semua. Jazakumullah Khairan Katsir 🙏🏻
Surat Al Baqarah terkhusus dua ayat terakhirnya ternyata memiliki banyak keistimewaan, diantaranya yaitu
• Surat Al Baqarah, menjadi salah satu surat di dalam Al-Qur’an yang apabila dilantunkan disetiap hurufnya dapat menggugurkan dosa sekaligus mengabulkan do’a-do’a baik kita untuk urusan dunia maupun akhirat.
• 2 ayat terakhir surat Al Baqarah jugua turun dengan istimewa, yaitu melalui pintu langit yang bercahaya dan disaksikan oleh Rasulullah serta malaikat Jibril. Seperti dalam kisah yang ceritakan oleh Ibnu Abba RA,
"Ketika malaikat Jibril sedang berada bersama Rasulullah SAW. tiba-tiba ia mendengar dari atas suara seperti suara pintu ketika dibuka, lalu ia melihat ke atas, lalu ia berkata,
'Itu adalah pintu dari langit yang pada hari ini dibuka, pintu itu sebelumnya tidak pernah dibuka kecuali pada hari ini saja.'
Lalu ada seorang malaikat turun ke bumi melalui pintu tersebut, lalu Jibril berkata, 'Itu adalah seorang malaikat yang turun ke bumi, ia tidak pernah turun kecuali hari ini.'
Lalu malaikat tersebut mengucapkan salam, lalu berkata kepada Rasulullah SAW,
'Bergembiralah kamu karena kamu dikaruniai dua cahaya yang tidak pernah diberikan kepada seorang Nabi pun sebelum kamu, dua cahaya tersebut adalah surat Al Fatihah dan penutup (dua ayat terakhir) surat Al Baqarah, kamu tidak membaca satu huruf pun dari keduanya tersebut kecuali huruf itu akan dikaruniakan kepadamu.'" (HR Muslim).
• 2 ayat terakhir surat Al Baqarah juga menjadi salah 2 dari 3 ayat terakhir yang lafadznya dituliskan di dinding ka’bah.
Maka, alangkah istimewanya hidup kita saat dapat membiasakan diri membaca 2 ayat terakhir surat Al Baqarah saat hendak memulai melakukan apapun itu.
🗣️ Sedekah via QRIS buat kamu si paling cashless
📌 Scan barcodenya, tunaikan sedekahnya…
🥰 InsyaAllah tenang hatinya 🥰
_____
📌 Jangan lupa, konfirmasikan sedekahmu via WA Center LAZISMU 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Assalamualaikum Sobat Lazismu! ☀
Hai hai hai…
Event LAZISMU Berkisah kembali hadir guna menyemarakkan event pentasharufan program penyaluran School Kit untuk santri TPQ Sidoasri, Sumbermanjing Wetan.
Kalau mau tau keseruannya, jangan lupa pantengin terus akun instagram kami ya Sobat 🤩
Mau ngingetin juga kalau kami masih akan membuka donasi program “Agustus Berbagi dengan Program School Kit untuk Santri TPQ Sidoasri”
Dukungan kamu bisa langsung disalurkan melalui,
⬇️ Rekening a.n Lazismu Kabupaten Malang ⬇️
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BNI : 044 2423 241
Jangan lupa konfirmasikan donasimu melalui WA Center kami 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Terima kasih, semoga Allah Subhanahu wa ta'ala memberikan kelancaran rezeki bagi kita semua. Jazakumullah Khairan Katsir 🙏🏻
Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam telah bersabda,
”Hai sekalian manusia! Taubatlah kalian kepada Allah dan mintalah ampun kepadaNya, karena sesungguhnya aku bertaubat kepada Allah dalam sehari sebanyak seratus kali.”
Kalau Rasulullah aja masih terus mau bertaubat bahkan seratus kali dalam sehari, masa kamu gamau melakukan hal yang sama?
Udah balik aja yuk! mainnya udah kejauhan.
Tidak ada kata terlambat untuk kembali ke jalan Allah dan merubah diri untuk menjadi lebih baik 😇
Seperti yang dikutip Syaikh Tariq Suwaidan dalam Silsilah al-Aimmah al-Mushawwarah, Imam Syafi’i menyebutkan 3 amalan tertentu yang lebih berat dibandingkan amalan lainnya.
“Murah hati saat miskin, wara’ saat sendiri, dan mengucapkan kebenaran di hadapan orang yang ditakuti.”
Karena berat dan tidak semua orang mudah melakukannya, maka InsyaAllah ganjaran yang didapatkan pun juga sama beratnya.
S**a menunda berbuat kebaikan? Coba deh baca hadist di bawah ini!
“Wahai Rasulullah, sedekah apakah yang paling besar pahalanya?”
Lalu, beliau menjawab,
“Bersedekah selama kamu masih sehat, bakhil (s**a harta), takut miskin, dan masih berkeinginan untuk kaya. Dan janganlah kamu menunda-nunda, sehingga apabila nyawa sudah sampai di tenggorokan maka kamu baru berkata, “Untuk fulan sekian dan untuk fulan sekian’, padahal harta itu sudah menjadi hak si fulan (ahli warisnya).”
-HR. Bukhari dan Muslim
Tidak ada dampak baik yang datang dari menunda suatu kebaikan melainkan lupa dan pada akhinya tidak dilaksanakan, karena menyegerakan niat baik akan berbalas kebaikan juga kepada kita.
Jadi, jangan nunggu sampai lupa ya 🙂↔️👌
Jadikanlah harta yang telah dianugrahkan Allah kepada kita menjadi aliran pahala serta bekal di akhirat kelak juga dapat menjauhkan kita dari segala kesulitan di dunia. 🙏🏻
Ayo sedekah Jumat mumpung masih sempat! 😇
Surat Al-Qamar ayat 49 telah menggambarkan bagaimana Allah Subhanahu wa Ta’ala menciptakan segala hal di dunia ini sesuai dengan ukurannya. Begitu juga dengan takdir setiap hambanya yang hidup. Semua diciptakan tepat, serasi serta telah disesuaikan dengan fungsinya.
Seperti hari Senin, sebagian orang mungkin merasa berat untuk memulai langkah baru di hari Seninnya. Akan tetapi, kita semua patut percaya bahwa apa yang Allah Subhanahu wa Ta’ala berikan pada kita hari ini pasti telah disesuaikan dengan kemampuan kita.
Setidaknya, ada sedikit rasa syukur yang dapat kita ungkapkan karena kita masih mendapatkan nikmat dari yang maha kuasa.
Terima kasih karena tidak menyerah untuk menjalani hari ini 😇
Cr. detik.com
Photo by Hugo Sousa on Unsplash
Ambil kesempatan bersedekah di hari baik biar Jumatmu makin berkah 😇
LAZISMU hadir bawa program beasiswa pendidikan yang dapat meringankan biaya sekolah adek-adek yatim dan dhuafa di luaran sana…
Berapapun sedekahmu akan sangat berarti untuk selesaikan pendidikan mereka 🙏🏻
Rekening Sedekah a.n Lazismu Kabupaten Malang
💳 Jatim Syariah : 6142 5555 40
💳 BCA Syariah : 0536 555 444
💳 Muamalat : 7150 100 100
💳 BNI : 044 2423 241
Jangan lupa konfirmasikan Sedekahmu melalui WA Center kami 🙏🏻
📲 WA Center : 08123-1222-915
🌎 www.lazismumalang.org
Click here to claim your Sponsored Listing.
Videos (show all)
Contact the organization
Telephone
Website
Address
Jalan Raya Sengkaling No. 146 Dau Kabupaten Malang
Malang
65151
Opening Hours
Monday | 09:00 - 16:00 |
Tuesday | 09:00 - 16:00 |
Wednesday | 09:00 - 16:00 |
Thursday | 09:00 - 16:00 |
Friday | 09:00 - 16:00 |
Saturday | 09:00 - 14:00 |
Terusan Dieng 62-63
Malang
Tempat dimana sekelompok anak muda yang resah melihat ketimpangan dunia, berkumpul, berinteraksi lalu berkarya...... Melawan Kemapanan dan Kapitalisme Global........!!!!!!
Malang
Official page komunitas Parkour Indonesia Regional Malang. follow Instagram @ParkourMLG
Jalan Sunan Kalijaga Dalam 6B. Langit Ke 2
Malang
Teater Sebelas Rayon Ibnu Aqil Adalah Kumpulnya Keluarga Besar Waria penjaga Seni
Jalan Mawar 001 Kesamben, Kecamatan Ngajum, Kabupaten Malang
Malang, 65164
Karang Taruna Pandawa
Krebet Bululawang
Malang, 65171
Pusat Aktivitas Perempuan, bergerak di bidang Pendidikan, Ekonomi dan Sosial Budaya, dengan anggota isteri karyawan dan karyawati, serta ibu-ibu purna tugas di PG Krebet Baru, Mala...
Jalan Rembuksari 1A/Soekarno-Hatta
Malang, 65142
wadah para petualang alam bebas "STIE - STMIK ASIA MALANG"
Perumahan Puri Kartika Asri Blok A No. 11-14
Malang, 65100
OnoKios - Penyedia Layanan Toko Online. Gratis Domain dan Unlimited Hosting. Pertama kali di Indonesi