Humas SMP Negeri 1 Singaraja

� Jl Gajah Mada, nomor 109, Buleleng, Bali

Instagram: @smpn1singaraja
YouTube : SMPN 1 Singaraja

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 30/10/2023

Data Prestasi siswa SMP Negeri 1 Singaraja, Senin 30 Oktober 2023

1. Michella Ayu Sri Mita Kusuma 8A9 meraih juara 3 dalam kejuaraan Ganesha Fashion Show yang diselenggarakan oleh Universitas Pendidikan Ganesha.

2. Carmen Milla Gross 8A1 meraih juara 1 Jive, juara 1 Line Dance Jive lama U-13, juara 1 Line Dance baru Samba Rumba U-13, juara 3 Line Dance baru Chacha Jive U-13, juara 3 Solo Samba U-13, harapan 1 Solo Chacha U-13.

3. Putu Vano Arta satya 8A7 meraih juara 3 dalam kejuaraan Tadu Junior B jurus pedang (Jiunshu) Putera tingkat SMP cabang olahraga Wushu yang diselenggarakan oleh Kepala Dinas Pendidikan Kepemudaan dan olahraga Provinsi Bali.

4. Putu Anya Permata 7A11 meraih juara 2 dalam kegiatan Amerta regis Cup 1 nomor 200M gaya ganti yang diselenggarakan oleh Amerta Regis.

5. Gede Yudi Putra Sastrawan 8A6 meraih juara harapan 2 kategori U-16 dalam kejuaraan Politeknik Negeri Bali Chess Competition yang diselenggarakan oleh Politeknik Negeri Bali.

6. Komang Yenita Wulandari 7A10 meraih juara 1 dalam kejuaraan lomba karaoke tingkat SMP se-Kabupaten Buleleng yang diselenggarakan oleh RRI Singaraja.

7. Kadek Septia Dwi Aryantini 8A4 sebagai putri Intelegensia Gempita dalam kejuaraan Gempita Pramuka Smansa 2023.

8. Kadek Anggun Diksarista 9A9 meraih juara 1 10M ARH P***a SMP women, sebagai R.UP 2 Master 10M ARH P***a SMP women 2023 dalam kejuaraan menembak tingkat pemula Pengprov perbakin Bali.

9. I Komang Nouvandra Tegar Bagastya 8A1 meraih juara 1 10M ARH P***a SMP men, meraih juara master 10M P***a SMP men tahun 2023 dalam kejuaraan menembak tingkat pemula Pengprov perbakin Bali.

10. Gede Bimantara Putra 9A11 meraih juara 3 dalam kejuaraan Gelagar Laga Phytagoras tingkat SMP se-Kabupaten Buleleng yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

11. I Ketut Dimas Kiharsa Adhiguna 9A11 meraih juara 2 dalam kejuaraan Gelagar Laga Phytagoras tingkat SMP se-Kabupaten Buleleng yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

12. Luh Putu Dinda Saraswati 8A2 meraih juara 1 Syallabus U-13 Jive, Juara 2 Line Dancesport U-13 Chacha, Juara V Syllabus Begginer Jive, Juara V Line Dancesport Chacha dalam kejuaraan Dancesport Tabanan Open 2023 yang diselenggarakan oleh IODI Tabanan.

Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 29/10/2023

Kegiatan Bulan Bahasa 2023

Pada hari Kamis, 26 Oktober 2023 Bapak Kepala SMP Negeri 1 Singaraja membuka kegiatan Bulan Bahasa 2023 dengan mengusung tema "Memadahkan Ragam Keunikan Daerah Era Generasi Z"

Acara pembukaan yang dilaksanakan di halaman sekolah dihadiri oleh dewan guru, pegawai, dan juga siswa-siswi SMP Negeri 1 Singaraja. Kegiatan ini berlangsung selama 3 hari yaitu dari tanggal 26 - 28 Oktober 2023.

Lomba dan hiburan yang ditampilkan dalam kegiatan bulan bahasa 2023 adalah:
1. Lomba Paduan Suara,
2. Lomba Stand Up Comedy,
3. Lomba Poetry Reading Contest
4. Lomba Karya dan Peragaan Busana Daur Ulang Sampah,
5. Bazzar, dan
6. Pementasan hiburan (Musikalisasi Theater dan Tari Kreasi

Semoga dengan kegiatan Bulan Bahasa 2023 kita semua mampu mengutamakan penggunaan Bahasa Indonesia, mampu melestarikan Bahasa Daerah, dan mampu menguasai Bahasa Asing

Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 24/10/2023

Data Prestasi Siswa SMP Negeri 1 Singaraja
Senen, 23 Oktober 2023:

1. Gede Sira Andrayugga Dista 9A5 Meraih Putra Intelegensia Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

2. Gede Rizky Widya Putra Kurniawan Meraih R.UP I Putra Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

3. Ni Putu Apta Latika Putri 9A9 Meraih R.UP I Putri Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

4. Made Tegar Adi Perdana Meraih R.UP II Putra Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

5. Putu Herviona Marsoni Meraih R.UP II Putri Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

6. Putu Mahendra Hanaya Putra 8A6 dan Gede Anantha Wirya Pratama 9A6 Meraih juara 2 Hasta Karya Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

7. Kontingen Arjuna Subadra Meraih juara 1 Video Kreatif Gempita Pramuka SMANSA VIII tahun 2023 yang diselenggarakan oleh SMA Negeri 1 Singaraja.

8. Made Aryaputra Prayoga 9A10 Meraih juara 2 dalam kejuaraan Bali taekwondo International Championship 2023 yang diselenggarakan oleh Koni Badung Sport Tourism 2023.

9. Kadek Yogi Mahardika 9A10 meraih medali emas dalam kejuaraan kata beregu junior putra yang diselenggarakan oleh Lemkari Bali.

10. Ni Made Fredline Ristana Lovelya 7A1 meraih juara 2 dalam kejuaraan Bali Badung open karate International Championship in Bali yang diselenggarakan oleh Koni Badung.

11. Ni Kadek Renia Sophia Putri 9A8 meraih juara 2 dalam kejuaraan Bali Badung open karate International Championship in Bali yang diselenggarakan oleh Koni Badung.

12. Putu Rangga Mahardika 9A8 meraih medali perunggu dalam kejuaran kompetisi Sains siswa indonesia yang diselenggarakan oleh lembaga kompetisi Nasional.

13. Kadek Reza Dwi Permana 7A1 meraih juara 3 dalam kejuaraan Bali taekwondo International championship 2023 yang diselenggarakan oleh Koni Bali.

14. Nyoman Intan Satyaning Widhi 9A2 meraih juara 2 dalam perlombaan Poster manual SMP/MTs Se-Kabupaten Buleleng yang diselenggarakan oleh SMAS Laboratorium Undiksha.

15. Putu Anya Permata 7A11 dalam kejuaraan Amerta regis CUP 1 Nomor 200M gaya ganti yang diselenggarakan oleh Amerta Regis.

16. Putu Aswin Bhadra 9A10 meraih juara 3 dalam kejuaraan Bali heroes archery tournament yang diselenggarakan oleh Bali heroes archery club.

Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 22/10/2023

Kegiatan Kemah Terpadu 2023

Perkemahan Terpadu SMP Negeri 1 Singaraja yang diikuti oleh siswa kelas 8 sejumlah 320 orang, acara dibuka oleh Kepala Sekolah dan didampingi oleh guru pembina.

Pendamping berlangsung dari tanggal 20 s/d 22 Oktober 2023 di Bumi Perkemahan Nangun Kerti Desa Pancasari - Budugul - Bali.

Terimakasih kepada seluruh orang tua siswa yang telah membantu kegiatan ini sehingga dapat berjalam lancar 🙏🙏🙏

Nym Purnayasa
Maha Giantara

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 17/10/2023

Penyerahan penghargaan Adiwiyata Mandiri yang merupakan penghargaan tertinggi dalam Gerakan Peduli Berbudaya Lingkungan Hidup di Sekolah diserahkan oleh Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan ( Prof. Dr. Ir. Siti Nurbaya M.Sc.) kepada Kepala SMP Negeri 1 Singaraja,, di Gedung Manggala Wana Bhakti, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Jakarta, didampingi oleh Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Buleleng, selasa 17 Oktober 2023.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 17/10/2023

Penandatanganan MoU dan Perjanjian Kerjasama

SMP Negeri 1 Singaraja dan Point Cook College, Victoria, Australia melakukan penandatanganan MoU dan perjanjian kerjasama terkait program-program yang telah disepakati oleh kedua sekolah.

Salah satu program unggulannya adalah "Oversea Learning Experince" dimana para siswa mendapat kesempatan untuk belajar di sekolah masing-masing.

Bapak Kepala Sekolah dihadapan para guru-guru PCC Melbourne memberikan sambutan sekaligus mengucapkan terimakasih atas pengalaman yang diberikan kepada anak-anak Spensaraja selama 1 minggu di Melbourne.

Di bulan Maret 2024 giliran siswa-siswi dari PCC Melbourne akan mengunjungi SMP Negeri 1 Singaraja untuk mengenal budaya Bali dan merasakan belajar di Spensaraja.

Sampai jumpa tahun depan dan terimakasih 🙏

Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 10/10/2023

Students Exchange Program 2023

Bapak Kepala Sekolah, guru, dan siswa/i SMP Negeri 1 Singaraja diterima secara hangat oleh wakil kepala sekolah PCC Melbourne, Ms. Jenni Gigar dan didampingi p**a oleh Bapak Gede Marsaja selaku koordinator students exchange di Melbourne.

Para siswa akan belajar secara penuh dari tanggal 9 -11 Oktober 2023 dan didampingi oleh para pendamping siswa.

Dengan kemampuan bahasa Inggris yang bagus, siswa tidak mengalami kesulitan dalam berinteraksi di dalam kelas. Mereka juga berkesempatan untuk mempresentasikan topik-topik yang menarik seperti "culture" dan juga "places of interest in Bali"

Selamat menemukan pengalaman baru di Negeri Kangguru 🙏

Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 10/10/2023

Students Exchange Program 2023

Bapak Kepala Sekolah, guru, dan siswa/i SMP Negeri 1 Singaraja diterima secara hangat oleh wakil kepala sekolah PCC Melbourne, Ms. Jenni Gigar dan didampingi p**a oleh Bapak Gede Marsaja selaku koordinator students exchange di Melbourne.

Para siswa akan belajar secara penuh dari tanggal 9 -11 Oktober 2023 dan didampingi oleh para pendamping siswa.

Dengan kemampuan bahasa Inggris yang bagus, siswa tidak mengalami kesulitan dalam berinteraksi di dalam kelas. Mereka juga berkesempatan untuk mempresentasikan topik-topik yang menarik seperti "culture" dan juga "places of interest in Bali"

Selamat menemukan pengalaman baru di Negeri Kangguru 🙏

Nym Purnayasa
Maha Giantara

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 06/10/2023

Students Exchange Program to PCC Melbourne Australia

Rasa bangga dan sedih terlihat dari raut wajah para orang tua siswa yang mengantar putra/putrinya untuk mengikuti Students Exchange Program di PCC (Point Cook College) Melbourne Asutralia dari tanggal 3 - 12 Oktober 2023.

Sebanyak 17 siswa mengikuti program tersebut dan didampingi oleh Bapak Kepala Sekolah, 2 orang guru, serta 1 orang perwakilan dari orang tua siswa.

Selama 1 minggu penuh para siswa/i SMP Negeri 1 Singaraja akan mengikuti pembelajaran di kelas, mempresentasikan makalah, dan juga menampilkan tari tradisional Bali.

Terimakasih bapak dan ibu orang tua siswa yang mendukung program ini dan juga kepada Bapak Gede Marsaja selaku tuan rumah di PCC Melbourne.

Salam Prestasi

Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 03/10/2023

Data prestasi siswa SMP Negeri 1 Singaraja, Senin 2 Oktober 2023
1. Desak Putu Firsha Anandita meraih juara 1 lomba baca puisi tingkat SMP Se-Bali serangkaian kegiatan Singaraja Literary Festival yang di selenggarakan oleh komunitas Mahima.
2. Meyfi Dama Indrawan meraih juara 3 lomba baca puisi tingkat SMP Se-Bali serangkaian kegiatan Singaraja Literary Festival yang di selenggarakan oleh komunitas Mahima.
3. Ni Kadek Jenar Lakshmi Sanjaya meraih juara 3 dalam kejuaraan Amarta Regis CUP 1 di nomor 100M Gaya Kupu-kupu yang di selenggarakan oleh Amarta Regis
4. Kadek Ratna Dewanti meraih juara 3 dalam kejuaraan Amarta Regis CUP 1 di nomor 200M gaya Kupu-kupu yang di selenggarakan oleh Amarta Regis
5. Ketut Brian Masya Wiguna meraih juara 1-57 Cadet dalam kejuaraan Open karate Tournament KKI Debes CUP III Tahun 2023 yang di selenggarakan oleh Kushin Ryu M Karate-DO Indonesia.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 26/09/2023

Kegiatan 26 September 2023, pelepasan siswa SMPN 1 Singaraja dalam rangka pertukaran pelajar dengan Pont Cook Colage (PCC) Melbourne Australia, diikuti oleh 17 siswa, didampingi oleh kepala sekolah dan 2 guru pendamping yang dilaksanakan pada tanggal 5 sd 12 Oktober 2023.
Pelepasan dilakukan oleh Penjabat Bupati didampingi Kadisdikpora Kab. Buleleng di Rumah Jabatan Bupati dan turut hadir juga ketua Komite SMPN 1 Singaraja.

Kepala Sekolah : Nym Purnayasa
Credit Photo : Prokom Buleleng

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 26/09/2023

Data Prestasi siswa SMPN 1 Singaraja, Senin 25 September 2023.

1. Putu Kenzie Beatricia Parta Nugraha (7A10) Meraih juara 3 dalam kategori komite - US, Kejuaraan karate tingkat nasional Lemkasi Bali Open Championship
2. Putu Theona Dianda Wijaya (7A9) Meraih Medali Emas kejuaraan basket 3x3 KU-16 Putri penyelenggara Perbasi Buleleng
3. Ida Ayu Lensi Kishori (8A1) Meraih Medali Emas kejuaraan basket 3x3 KU-16 Putri penyelenggara Perbasi Buleleng
4.I Gusti Ayu Agung Princessa Wedacwari (7A8) Meraih Medali Emas kejuaraan basket 3x3 KU-16 Putri penyelenggara Perbasi Buleleng

Kepala Sekolah : Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 22/09/2023

Kegiatan Sosialisasi Penggunaan Aplikasi E-Surat

Untuk mempermudah, mempercepat, dan mengefisiensikan pada proses surat-menyurat sebagai penunjang kinerja di SMP Negeri 1 Singaraja dalam pengadministrasian persuratan menuju ke arah digitalisasi.

Pada hari Rabu, 20 September 2023 Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Buleleng mengadakan sosialisasi penggunaan aplikasi e-surat yang dihadiri oleh Bapak Kepala SMP Negeri 1 Singaraja beserta staff.

Semoga dengan diberlakukannya penggunaan aplikasi e-surat di SMP Negeri 1 Singaja dapat menunjang kinerja sekolah.

Kepala Sekolah : Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 16/09/2023

Kegiatan memperingati World Clean up day 16 September 2023 dilaksanakan siswa SMPN 1 Singaraja di sekitar Pelabuhan Buleleng dan disekitar areal sekolah, diikuti oleh 400 siswa, guru dan pegawai. 🙏🙏

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 16/09/2023

Kegiatan Perkemahan Pramuka Penggalang Arjuna -Subadra Gudep SMP Negeri 1 Singaraja, Jumat-Sabtu (Perjusa) 15 -16 Septembet 2023 diikuti oleh 400 siswa kelas VII A 1 sd VII A11. Dilaksanakann kegiatan Pembukaan. Penjelajahan Wilayah, Pensi, Lomba masak dan Pelantikan, serta Pembukaan oleh Kepala Sekolah, diikuti oleh, kakak Pengurus komite, kakak wakil kepala sekolah. kakak Pembina, Kakak Dewan Penggalang dan peserta perkemahan.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 14/09/2023

Bapak Ketua Komite dan Kepala SMP Negeri 1 Singaraja mengundang orang tua/ wali siswa kelas VII untuk mengikuti Rapat Paguyuban Kelas dengan agenda pembahasan program Paguyuban kelas VII.

Rapat dilaksanakan secara maraton dari tanggal 13 s.d 20 September 2023 pada pukul 13.30 - 14. 40 di ruang guru SMP Negeri 1 Singaraja

Salam Bahagia

Kepala Sekolah : Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 11/09/2023

Data prestasi siswa SMP Negeri 1 Singaraja Senin, 11 September 2023
1. Gusti Komang Desi Aryaningsih meraih juara 2 dan harapan 2 dalam kejuaraan Buyan Trail Maraton dan Marajhon Maraton yang di selenggarakan oleh Buyan Trail Run 2023 dan Maybank.
2. Felisya Defiana Kartika meraih juara 1 dalam kejuaraan babak kualifikasi PON XXI yang di selenggarakan oleh Dance Sport Indonesia 2023
3. Made Aldythputera Ardiyasa meraih juara 1 tanding kelas I dalam kejuaraan Nasional Pencak Silat IPSI Malang Championship III Tahun 2023.
4. Putu Ulan Cintari, Komang Tiyas Noviapsari, Kadek Denia Pareksia Pariasa meraih juara 2 dalam kejuaraan Lomba Cerdas Terampil tahun 2023 "PMR Madya Se-Bali" yang di selenggarakan oleh UKM KSR-PMI UNIT UNDIKSHA

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 09/09/2023

Data prestasi siswa SMPN 1 Singaraja senin 4 September 2023
1. Ambalan Arjuna Subadra meraih juara 1 lomba LKBB Tongkat tingkat Pramuka Penggalang yang di selenggarakan oleh Kwarcab Buleleng.
2. Tim gerak jalan meraih juara 3 lomba gerak jalan 8KM Tingkat SMP se-Kabupaten Buleleng yang di selenggarakan oleh Dinas pendidikan pemuda dan olahraga Kabupaten Buleleng.
3. Komang Tria Purna Wijayanti dan Komang Aira Tungga Dewi meraih juara 3 lomba Handycraft yang di selenggarakan oleh Forum Anak Daerah kabupaten Buleleng.
4. Ni Kadek Jenar Lakshmi Sanjaya meraih juara 1 50M gaya kupu-kupu KU.III Putri yang diselenggarakan oleh PRSI kabupaten Buleleng.
5. Putu Anya Permata meraih atlet terbaik kejuaraan renang yang diselenggarakan oleh PRSI kabupaten Buleleng.
6. Putu Keira Manika Arpenitha meraih juara 1 200M gaya dada KU III Putri yang diselenggarakan oleh PRSI kabupaten Buleleng

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 31/08/2023

Persembahyangan bersama keluarga besar SMPN 1 Singaraja, Kamis 31 Agustus 2023 bertepatan pada Punama ke tiga, diikuti oleh Kepala Sekolah, staf Pimpinan, guru, pegawai dan siswa.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 30/08/2023

Terimakasih TVRI telah memfasilitasi anak-anak SMP Negeri 1 Singaraja dalam menampilkan prestasinya.

Pada hari ini Rabu, 30 Agustus 2023 anak-anak tampil dalam acara ABG (Aneka Bakat & Gaya) Anak Bali

👉 Group Tari Kreasi SMP Negeri 1 Singaraja
👉 Prestasi Akademik

Kepala Sekolah : Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 28/08/2023

Humas Spensaraja

Pada saat upacara bendera hari Senin, 28 Agustus 2023 bapak Kepala SMP Negeri 1 Singaraja memberikan selamat kepada siswa/siswi yang berprestasi.

Adapun prestasi yang diraih antara lain:

1. Ngurah Kade Aldena Nararya Riskita Oka, meraih juara 2 dalam kejuaraan FPV DRONE yang di selenggarakan oleh Buleleng Development Festival 2023.

2. Ayu Putu Sri Gemilang Maharani, meraih medali emas dan medali perak dalam kejuaraan National Olympiad of Outstanding Student yang di selenggarakan oleh NOOS YAPRESINDO.

3. Ni Luh Almira Pradnya Tunggadewi, meraih medali perak dalam kejuaraan Indonesia Science and Medical Olympiad yang di selenggarakan BRAINDICATOR INDONESIA

Terimakasih atas prestasinya dan salam juara.

Kepala Sekolah : Nym Purnayasa

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 23/08/2023

Data Prestasi siswa SMPN 1 Singataja Senin, 21 Agustus 2023
1. Carmen Milla Gross (8A1) meraih juara 1 solo dance jive, juara 1 solo dance chacha, juara 3 ffa chacha dalam kejuaraan Walikota CUP XIII Cabang dance sport yang di selenggarakan oleh IODI Bali
2. Ni Made Fredline Ristana Lovelya (7A1) meraih juara 1 pemula kumite-42 Kg dalam kejuaraan Karate tingkat Nasional yang di selenggarakan oleh Gubernur Bali
3. Gusti Komang Desi Ariyaningsih (9A8) dan Kadek Nanda Fajar Aryani (8A8) meraih juara 1 lomba lari estafet 6K dalam rangka ulang tahun Singarun yang di selenggarakan oleh North Bali Endurance Runners
4. Ni Kadek Renia Sophia Putri (9A8) meraih juara 1 kadet kumite-54 Kg putri karate Institut karate-DO Indonesia pada tanggal 18-20 Agustus 2023
5. Made Dhina Aprillia Putri (8A8) meraih juara 2 pemula kumite-47 Kg putri, meraih juara 3 pemula kata perorangan putri meraih juara 1 kadet kumite-54 Kg putri karate Institut karate-DO Indonesia pada tanggal 18-20 Agustus 2023
6. Kadek Wrestyana Wiweka Prajna Putri (7A11) meraih juara 3 pemula kumite-52 Kg putri meraih juara 1 kadet kumite-54 Kg putri karate Institut karate-DO Indonesia pada tanggal 18-20 Agustus 2023
7. Marching Band K-Barak Panji Sakti meraih juara 2 Band Concert Divisi Senior dalam kejuaraan lomba Marching Band Tingkat Nasional yang di selenggarakan oleh Langgam Indonesia
8. Tim Gerak Jalan SMP Negeri 1 Singaraja nomor undi 27 Meraih juara 1 Dalam kejuaraan lomba gerak jalan tingkat SMP se-Kabupaten Buleleng Yang diselenggarakan oleh dinas pendidikan pemuda dan olahraga Kabupaten Buleleng
9. Putu Selly Putri Kurniawan (9A7) meraih juara 1 lomba pidato Buddhis tingkat Provinsi
10. Darren Hans Wijaya (9A9) Meraih juara 1 lomba bercerita Buddhis tingkat Provinsi
11. Lana Ozora Lucky (9A9) dan Yuwa Mahattma Giri (8A3) Meraih juara 1 lomba cerdas cermat agama Buddha tingkat Provinsi
12. Darren Hans Wijaya (9A9) Juara harapan 1 lomba bercerita Buddhis tingkat Nasional
13. Tim tari kreasi spensaraja nomor undi 2 Meraih juara 1 dalam kejuaraan lomba tari kreasi modern tahun 2023 Yang diselenggarakan oleh dinas kebudayaan Kabupaten Buleleng

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 21/08/2023

HUT RI ke 78 di SMP Negeri 1 Singaraja, melaju untuk Indonesia Maju. 17 Agustus 2023.
pantang menyerah
belajar

15/08/2023

Lomba gerak jalan Tk. SMP Kabupaten Buleleng, SMP Negeri 1 Singaraja mengirimkan tIm, no dada 11 dan 27. Dalam memperingi HUT RI ke 78. Pada tanggal 15 Agustus 2023.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 15/08/2023

Lomba gerak jalan Tk. SMP Kabupaten Buleleng, SMP Negeri 1 Singaraja mengirimkan tIm, no dada 11 dan 27. Memperingati HUT RI ke 78. Pada tanggal 15 Agustus 2023.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 08/08/2023

Puncak HUT SMP Negeri 1 Singaraja, 8 Agustus 2023, dihadiri oleh Kadisdikpora Kab. Buleleng mewakili Pj. Bupati Buleleng, ketua DPRD, undangan instansi terkait, mantan Kepsek dan guru SMPN 1 Singaraja, dan keluarga besar SMPN 1 Singaraja.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 07/08/2023

Rangkain HUT SMP Negeri 1 Singaraja ke 65, Sabtu, 5 Agustus 2023 acara Parade ekstra kurikuler siswa SMPN 1 Singaraja dengan tampilan rari megoagoakan dilanjutkan dengan, tampilan marching band, pramuka, karate bekeganjur dll. Dilanjutkan dengan donor darah oleh guru, pegawai, anggota komite dan penyerahan bantuan sembako kepada panti asuhan Dana Punia dan Panti Asuhan Destrawan di Sawan.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 29/07/2023

Workshop Pengembangan Kurikulum Merdeka dalam rangka HUT SMP Negeri 1 Singaraja ke 65, dilaksanakan tanggal, 28 sd 31 Juli 2023, dengan Nara Sumber Drs Nyoman Darta, M.Pd (Tokoh Pendidikan), Made Pasek, S.Pd.M.Pd (Pengawas Disdikpora Kab. Buleleng), Eka Mastika Yasa ( Fasil guru Penggerak), Khairun Nisa (Guru Penggerak), kegiatan ini dibuka oleh Kabid PSMP mewakili Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Kab. Buleleng.

Photos from Humas SMP Negeri 1 Singaraja's post 26/07/2023

Data Prestasi SMP Negeri 1 Singaraja, Senin 24 Juli 2023
1. Evan Valera Ta**ra 9A9 Peraih medali emas kejuaran ISMO.
2. Komang Gosain Gita Fernanda 9A10 Juara 3 Ganda Putra KU 16 Tahun kejuaraan Tenis Nasional BOY 2023
3. Kadek Kirana Anandita Vijadharma 9A10 Juara 3 Ganda Putri KU 14 Tahun kejuaraan Tenis Nasional BOY 2023.
4. I Gusti Putu Satria Pradnyana 8A2 Juara 3 Ganda Putra KU 14 Tahun kejuaraan Tenis Nasional BOY 2023.
5. Putu Gandi Mahartawan 8A2 Juara 2 Ganda Putra KU 14 Tahun kejuaraan Tenis Nasional BOY 2023.
6. Putu Valiant Laksana Dharma 9A10 Juara 2 dalam babak kualifikasi PON XXI/2024 Aceh-Sumut Kejuaraan Nasional dan Kejuaraan Terbuka Aeromodelling dan Drone 2023.
7. Haliza Fitriani 9A10 dan Muhamad Raffa Nugraha 9A2 Juara 3 cerdas cermat jenjang SMP yang diselenggarakan oleh Seksi Pendidikan Agama Islam kantor kementrian Agama Kabupaten Bulelelng
8. Luh Putu Dinda Saraswati 8A2 Juara 1 Syllabus Begginer Jive, Juara 1 Syllabus U-13 Jive, Juara 4 Solo U-13 Cha-Cha, Juara 1 Syllabus Rumba dan Juara 3 Line Dancesport Cha-Cha Kejuaraan Walikota CUP XIII tahun 2023 Cabang Olahraga Dancesport.
9. Muhamad Dava Septyan Pratama 9A9 Juara 3 cerdas cermat jenjang SMP yang diselenggarakan oleh Seksi Pendidikan Agama Islam kantor kementrian Agama Kabupaten Bulelelng.
10. Hasbi Dawam Subekti 9A4 Juara 3 Lomba Pidato jenjang SMP yang diselenggarakan oleh Seksi Pendidikan Agama Islam kantor kementrian Agama Kabupaten Bulelelng.
11. TIM I Penggalang Arjuna Subadra sebagai juara harapan 1 kejuaraan lomba video senam pramuka (LVSP) Tingkat nasional yang diselenggarakan oleh Universitas Pendidikan Ganesha

Want your school to be the top-listed School/college in Singaraja?
Click here to claim your Sponsored Listing.

Videos (show all)

Lomba gerak jalan Tk. SMP Kabupaten Buleleng, SMP Negeri 1 Singaraja mengirimkan tIm, no dada 11 dan 27. Dalam mempering...
Kegiatan tukar kado dan pembagian hadiah
Pelepasan Guru Purna Bakti
Fun Game

Category

Address


Singaraja
81113

Opening Hours

Monday 08:00 - 15:00
Tuesday 08:00 - 15:00
Wednesday 08:00 - 15:00
Thursday 08:00 - 15:00
Friday 08:00 - 15:00
Other Schools in Singaraja (show all)
SD Negeri 3 Gitgit SD Negeri 3 Gitgit
Singaraja, 81161

TK 'Aisyiyah Bustanul Athfal Singaraja TK 'Aisyiyah Bustanul Athfal Singaraja
Jalan Merak No. 21
Singaraja

TK 'Aisyiyah Bustanul Athfal Singaraja

Perpustakaan SD Negeri 2 Pemaron Perpustakaan SD Negeri 2 Pemaron
Jl, Pahlawan, Desa Pemaron
Singaraja, 81151

SD Negeri 1 Kaliasem SD Negeri 1 Kaliasem
Desa Kaliasem
Singaraja, 81152

SD Negeri 1 Kaliasem

Wyndstar Singaraja - Lovina Wyndstar Singaraja - Lovina
Gang Nusa Indah No. 77, Dusun Bingin Banjah, Temukus, Kec. Banjar, Kabupaten Buleleng
Singaraja, 81152

pelatihan bahasa inggris dan knowledge untuk interview kapal pesiar dan darat

SSC Singaraja SSC Singaraja
Jalan Jatayu
Singaraja

SSC adalah sebuah Lembaga Bimbingan Belajar yang berada di daerah Singaraja, Buleleng, Bali

SMP PGRI 2 Buleleng SMP PGRI 2 Buleleng
Banjar Dinas Anyar, Desa Anturan
Singaraja

Ayo bergabung bersama kami!

paling_ketut77 paling_ketut77
Singaraja

SD Negeri 2 Tista SD Negeri 2 Tista
Singaraja, 81154

Halaman Resmi SD Negeri 2 Tista

SMA N 1 Sukasada SMA N 1 Sukasada
Singaraja, 81161

Terpuji dalam Budi Pekerti, Unggul dalam Prestasi serta Berbudaya.

SD Negeri 5 Sudaji SD Negeri 5 Sudaji
Singaraja, 81171

BD. Kubukili,Desa Sudaji

SD Negeri 1 Julah SD Negeri 1 Julah
Desa Julah
Singaraja

Sekolah Dasar Negeri