Resep Masakan Nusantara

Contact information, map and directions, contact form, opening hours, services, ratings, photos, videos and announcements from Resep Masakan Nusantara, Javanese Restaurant, Surabaya.

14/07/2022

Masih Edisi Kurban Resep Gulai Kambing
SC : luis_widarto

Bahan
- 250 gr tulangan dan iga kambing muda
- 250 gr daging kambing muda
- 1 buah jeruk nipis
- 1 liter air
- 350 ml santan
- 1 batang sere geprek
- 3 lembar daun jeruk
- 1 lbr daun salam
- 3 cm kayu manis
- Garam, gula, kaldu bubuk secukupnya
- Minyak untuk menumis
- Pelengkap: Bawang goreng, sambal, jeruk nipis

Bumbu Halus :
- 7 siung bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 cm lengkuas
- 1 cm jahe
- 1 cm kunyit sangrai
- 3 butir kemiri sangrai
- 1 sdt ketumbar
- 1/2 sdt merica
- 1/2 sdt jintan
- 3 butir cengkeh
- 2 butir kapulaga jawa tanpa kulit
- 1/4 buah pala

Cara Membuat :
1. Cuci bersih tulangan iga dan daging kambing yg sudah di potong2, beri air perasan jeruk nipis, diamkan sebentar lalu bilas.

2. Rebus iga dan daging selama 5 menit, angkat, buang airnya. Rebus kembali dengan 1 liter air

3. Tumis bumbu halus hingga matang, masukkan juga serai, daun jeruk, daun salam, kayu manis, hingga harum lalu masukkan ke dalam rebusan daging.

4. Beri garam, gula, kaldu bubuk, masak hingga daging empuk.

5. Terakhir masukkan santan aduk rata, biarkan mendidih, tes rasa, angkat dan sajikan dengan pelengkap. .

14/04/2022

SOMAY DAGING AYAM

Bahan...
200 grm daging ayam
2 butir telur
1/4 grm tepung terigu
1/4 grm tepung kanji
Daun bawang iris halus
Bahn tambahan...
Tahu putih potong 2
Kol buka kulitnya
Kentang cuci,kupas potong2
Tahu coklat isi dgn adonan
4 buah telur( rebus )
Semua bahan tambahan di kukus
Bumbu...
3 siung bawang putih(haluskan)
1/2 sdt lada butiran
Garam,gula,penyedap
Air secukupnya

Cara..
Campur tepung terigu,kanji,bawang putih halus
Aduk rata tambahkan garam gula penyedap
Aduk rata...
Masukan daging ayam cimcang telur ke adonan somay tadi aduk rata tambahkan air
Sedikit2 lalu masukan adonan somay ke tahu
Coklat... Sisa adonan somay langsung bentuk
Somay sesuai selera panaskan panci kasih air
Dan minyak goreng sedikit... Air sudah mendidih masukan adonan somay masak somay sampai mengapung,bila sudah mengapung berarti somay sudah matang..
Lalu kukus semua bahan somay sampai matang dan empuk

BUMBU KACANG...
Bahan...
Kacang tanah ( goreng)
8 cabe rawit merah
4 buah bawang putih
5 buah bawang merah
Semua bumbu di goreng
Dan di haluskan...
Garam,gula,penyedap
Cara...tumis bumbu aduk rata sampai bumbu
Harum tambahkan air secukupnya aduk rata
Tambahkan garam,gula,penyedap cicipi rasanya lalu masak bumbu sampai matang
Dan mengeluarkan minyak dari kacang nya

28/12/2021

PUTU AYU SEMANGKA
Bahan:
3 butir telur
200 grqm gula pasir
250 gram tepung terigu
1 sdt SP
ยฝ sdt Vanili
220 ml susu cair / santan kelapa
Sejumput garam
secukupnya pewarna hijau (pasta pandan)
Secukupnya pewarna kuning
Secukupnya pewarna pink /merah
Wijen hitam sangrai, utk topping
Cara membuat:
1. Dalam wadah, mikser gula, telur , sP vanilla essense sampai mengembang putih, dan berjejak.
2. Lalu masukkan tepung terigu dan susu secara bertahap, bergantian sambil diaduk perlahan dng spatula. Tepungnya diayak ya.
3. Lalu masukkan garam, aduk rata.
4. Bagi 4 adonan. 2 bagian untuk semangka kuning dan merah, 2 adonan untuk warna hijau dan adonan polos.
5. Beri pewarna masing2 adonan, aduk merata. Lalu masukkan masing2 adonan ke dalam pipping bag. Sisihkan
6. Taburi secukupnya wijen sangrai ke dalam cetakan putu ayu yg sdh dioles sedikit minyak.
7. Masukkan adonan merah / kuning , lalu adonan putih, lalu ditutup dng adonan hijau.
8. Lakukan sampai semua adonan habis.
9. Masukkan ke dalam kukusan yang sdh dipanaskan sebelumnya. Kukus selama 20 menit hingga matang. Angkat, keluarkan dari cetakan. Done.

28/12/2021

Bolu Kering Jadul/Kue Kenong
By

Bahan :
4 butir telur
150 g gula pasir
150 g tepung terigu
1/2 sdt vanili bubuk

Cara :
- kocok telur dan gula pasir hingga mengembang, pucat dan berjejak.
- tambahkan tepung yg sudah diayak, kocok dengan speed rendah hingga tercampur rata. - olesi cetakan dengan margarin dan taburi tepung, ketuk2 hingga rata.
- tuang penuh adonan ke setiap lubang cetakan.
- panggang hingga kecoklatan, sekitar 10 menit, tergantung oven masing2.
- keluarkan bolu dari cetakan, lalu susun di atas loyang yang dialasi baking paper. Panggang lagi bolu hingga kering.
- angkat dan biarkan hingga suhu ruang, lalu masukkan ke dalam stoples dan tutup rapat. .. ..

Resep Membuat Kuping Gajah Simpel. Renyah dan Gurih Bikin Nagih 21/12/2021

Resep Membuat Kuping Gajah Simpel. Renyah dan Gurih Bikin Nagih Resep Membuat Kuping Gajah Simpel. Renyah dan Gurih Bikin Nagih

20/12/2021

Bandros
By

Bahan :
Kelapa parut 250 grm
Tepung beras 140 grm
Tapioka 10 grm
Garam 1/2 sdm
Santan 200 ml instan
Air 300-350 ml
Minyak goreng secukupnya untuk olesan

Cara :
1. Campurkan semua bahan menjadi satu aduk rata
2. Panaskan cetakan lalu olesi ,klo udh panas tuang adonan sesuai selera tutup cetakan
3. Klo udh matang ,bagian sisinya udh ada coklat coklatnya dang wanginya keluar angkat ,ulangi sampai adonan habis

Want your restaurant to be the top-listed Restaurant in Surabaya?
Click here to claim your Sponsored Listing.

Videos (show all)

Kue dengan minim bahan
Simpel bangetttt๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹
Berbahan sederhanaDicoba yukkk ๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹
Berbahan minimDicoba yukkk
Resep disaat tanggal tua โ˜บ๏ธโ˜บ๏ธโ˜บ๏ธ

Telephone

Website

Address


Surabaya
66616

Other Javanese Restaurants in Surabaya (show all)
RUJAK CINGUR BBM RUJAK CINGUR BBM
Jalan Tenggilis Timur VII Blok HH-1
Surabaya, 60292

Rujak Cingur BBM khas Ny. Soekma dijamin bercitarasa tinggi dan higienis. Kunjungi dan rasakan bedanya...!

NJP 18 NJP 18
Surabaya, 60111

Dodolsembarangberkah

Mie Pedas "Kita" cabang dukuh kupang Mie Pedas "Kita" cabang dukuh kupang
Jalan Dukuh Kupang ###I
Surabaya, 60225

Taste Van Java: authentic Indonesian food & grill Taste Van Java: authentic Indonesian food & grill
Tunjungan Plaza V 5th Floor
Surabaya, 60275

Taste Van Java: Real Authentic Indonesian Food

Bebek Goreng 36 Bebek Goreng 36
Ruko San Antonio N1-103, Pakuwon City
Surabaya, 60111

Bebek Goreng 36 Spesialis Bumbu Kuning dan Sambel Pencit

Warung Imood Warung Imood
Jalan Gubeng Kertajaya IX No. 40A
Surabaya, 60286

Warung biasa yang kata orang bukan warung biasa

Bakso & Kikil 826 Bakso & Kikil 826
Ngagel Jaya Selatan No. 8
Surabaya

Nasi krawu Nasi krawu
Krembangan Jaya Selatan
Surabaya, 60281

Lontong Balap Asli pak gendut surabaya Lontong Balap Asli pak gendut surabaya
Jalan Prof. Drive Moestopo 11
Surabaya, 60131

Waroeng Kuliner Khas Surabaya "Lontong Balap Pak Gendut"

Soto Ayam & Daging Pak Noer Soto Ayam & Daging Pak Noer
Ketintang Madya 18 (samping Toby's Chicken)
Surabaya, 60243

Soto Ayam & Daging Pak Noer Kuliner SUROBOYO sejak 1970. SMS/WA : 0878 51233698. Outlet : Jl ketintang Madya no 18 Surabaya (depan SDN Ketintang 1)

Bebek Dan Ayam Gr Pak Qomar Raya Kendangsari 88 Surabaya Bebek Dan Ayam Gr Pak Qomar Raya Kendangsari 88 Surabaya
Raya Kendangsari 88
Surabaya, 60292

Ayam Kampung Suroboyo Ayam Kampung Suroboyo
Jalan Raya Ngemplak No. 4 Made
Surabaya, 60219

Ayam Kampung Suroboyo