Lembaga Zakat Nasional - Lazismu

PROGRAM-PROGRAM:
Program Lazismu di fokuskan pada lima pilar utama yang diturunkan menjadi berbagai program yang di design untuk memenuhi kebutuhan mustahik.

LAZISMU adalah lembaga nirlaba tingkat nasional yang berkhidmat dalam pemberdayaan masyarakat melalui pendayagunaan secara produktif dana zakat, infaq, wakaf dan kedermawanan lainnya baik dari perseorangan, lembaga, perusahaan dll. Lima Pilar tersebut adalah:
1. Pilar Pendidikan
2. Pilar Kesehatan
3. Pilar Ekonomi
4. Pilar Dakwah
5. Pilar Sosial Kemanusiaan
6. Pilar Lingkungan

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 01/11/2024

ZAKAT AWARDS NOMINATION 2024

Halo sobat, nominasi zakat award telah hadir nih, pastikan kalian masuk kedalam nominasi tersebut yah.

Tunggu apalagi ayo tunaikan zakatmu dan jadilah juara dalam nominasi Zakat Awards selanjutnya, klik link di bio yah.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 31/10/2024

Dalam Islam, menagih hutang adalah hal yang diatur dengan prinsip keadilan dan etika. Ketika seseorang meminjamkan uang, mereka melakukannya dengan harapan bahwa si peminjam akan membayar kembali sesuai kesepakatan. Namun, proses penagihan harus dilakukan dengan cara yang baik dan tidak terkesan kasar.

Yuk simak penjelasan dibawah ini mengenai prinsip menagih hutang dalam ajaran agama islam, jangan lupa di swipe kanan yah

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 30/10/2024

Rumah tangga seharusnya menjadi tempat yang aman dan penuh cinta. Allah SWT menekankan pentingnya saling menghormati dan mencintai antara suami dan istri. Namun, akhir-akhir ini beredar berita tentang kekerasan rumah tangga yang tengah viral di dunia maya. Hal tersebut tentu tidak dibenarkan dalam pandangan ajaran agama Islam.

Yuk simak penjelasan di bawah ini mengenai larangan KDRT dalam agama islam, jangan lupa untuk swipe kanan yah.

30/10/2024

ZISKA TALKS EDISI OKTOBER

Halo Sobat Lazismu, Ziska Talks hadir Kembali nih dengan tema yang sangat menarik yaitu “Diseminasi Hasil Riset Adaptasi Perubahan Iklim & Peran Lembaga Zakat”.

Yuk simak keseruan Ziska Talks dengan Narasumber yang tentunya bukan kaleng-kaleng d**g. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk mendapatkan wawasan dan ilmu yang bermanfaat, catat tanggalnya dan saksikan melalui Zoom atau live Youtube Lazismu Pusat.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 29/10/2024

Pendidikan Al-Qur'an Braile, Solusi Pemberdayaan Inklusif Lazismu, MTT dan MPKS untuk Sahabat Tunanetra

Lazismu menjembatani akses penyandang disabilitas tersebut dengan menginisiasi program pendidikan Al-Qur’an Braile sebagai wujud pemberdayaan dan solusi inklusif bagi sahabat disabilitas. Berkolaborasi dengan Majelis Pembinaan Kesejahteraan Sosial (MPKS) di Pimpinan Daerah Muhammadiyah Brebes, Jawa Tengah, yang didukung juga oleh Majelis Telkomsel Taqwa (MTT), penyandang tunanetra mendapatkan kesempatan mempelajari Al-Qur'an dalam format Braille.

Pelaksanaan program itu dilakukan di dua lokasi berbeda, yakni di SMK Muhammadiyah Bumiayu pada 2024 dan SMK Muhammadiyah Bulakamba pada 2025. Masing-masing lokasi melaksanakan program selama empat bulan, dengan dua pertemuan per bulan.

29/10/2024

GAJIAN TELAH TIBAAA

Ciee udah tanggal muda nih pasti gajian kalian sudah cair kan. Sobat checkout apa aja nih untuk self rewardnya? tulis di kolom komentar yah.

Jangan lupa sisihkan gajian kalian untuk tunaikan zakat penghasilan yah, setiap rupiah yang kita zakatkan bisa membawa perubahan. Yuk, berinvestasi untuk keberkahan, klik link dibio untuk tunaikan zakatnya yah.

28/10/2024

Memperingati Sumpah Pemuda

Hari ini, adalah momen bersejarah yang mengingatkan kita akan kekuatan persatuan. Pada 28 Oktober 1928, para pemuda Indonesia bersumpah untuk bersatu, menjunjung tinggi tanah air, dan berjuang demi kemerdekaan.

Mari kita teruskan semangat tersebut dengan membangun Indonesia yang lebih baik, lebih inklusif, dan lebih berdaya. Jadilah pemuda yang peduli, berbagi, dan bergerak untuk kebaikan bersama.

25/10/2024

Perjalanan Edutabmu Edisi Lampung Batch 2

Program Edutabmu adalah program yang didesain untuk meningkatkan kapasitas anak didik, guru dan sistem pembelajaran di lingkungan sekolah agar percepatan pendidikan bisa dilakukan melalui aplikasi pembelajaran.

Program Edutabmu bertujuan untuk meningkatkan kapasitas guru, kapasitas dan pengetahuan siswa dalam Bahasa Inggris dan Literasi

Yuk Simak perjalanan Edutabmu di Provinsi Lampung Batch 2 melalui video di bawah ini, mari bersama-sama membuat proses pembelajaran lebih mudah melalui program Edutamu, klik link di bio yah.

24/10/2024

Kadang, apa yang kita anggap buruk justru mengandung kebaikan. Dalam Surah Al-Baqarah ayat 216, Allah mengingatkan kita untuk berserah pada-Nya, karena Dia tahu apa yang terbaik. Mari kita percayakan setiap langkah kita kepada-Nya.

23/10/2024

Pra Rakernas Lazismu, Sinergi Kunci untuk Inovasi Sosial Lazismu Di Seluruh Indonesia

Menjelang Rapat Kerja Nasional Lazismu di Yogyakarta, pada 29 November - 1 Desember 2024 mendatang, Ketua Badan Pengurus Lazismu Pusat dalam pengantarnya di Pra Rakernas mengajak amil di seluruh wilayah Indonesia untuk tetap selalu bersinergi dalam melaksanakan program-programnya.

Hal itu, senafas dengan tema rakernas Lazismu tahun ini yang mengusung spirit Sinergi Kebajikan untuk Inovasi Sosial dan Capaian SDGs.

22/10/2024

Hari Santi Nasional 2024

Santri adalah simbol keteguhan hati, kesederhanaan hidup dan kebesaran jiwa. Mari kita perkuat niat untuk selalu belajar dan berbakti kepada orangtua, guru, bangsa serta berkontribusi untuk kemajuan negeri.

22/10/2024

Waktu tidak dapat diputar kembali

Setiap detik yang berlalu adalah kesempatan yang tak tergantikan. Banyak orang terjebak dalam rutinitas dan menunda-nunda, tanpa menyadari bahwa momen berharga sedang berlalu dan momen tersebut tidak bisa di putar kembali.

Mari kita gunakan waktu kita dengan bijak, karena setiap momen adalah anugerah yang harus kita syukuri.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 21/10/2024

Keluarga Besar Lazismu Pimpinan Pusat Muhammadiyah Mengucapkan

Selamat dan Sukses atas dilantiknya beberapa tokoh Muhammadiyah sebagai jajaran Menteri dan Wakil Menteri dalam Kabinet Merah Putih periode 2024-2029.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 21/10/2024

DANA ZAKAT UNTUK NON MUSLIM, BOLEHKAH?

Zakat adalah salah satu rukun Islam yang memiliki tujuan mulia: membantu sesama, membersihkan harta, dan memperkuat solidaritas sosial. Namun, muncul pertanyaan, "Apakah dana zakat boleh digunakan untuk non-Muslim? Yuk simak penjelasan di bawah ini yah, swipe ke kanan yah untuk lebih lengkapnya.

Jika harta kalian sudah mencapai nishab, jangan lupa tunaikan zakat yah sobat, yuk langsung checkout zakatnya, klik link di bio kami yah.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 20/10/2024

Keluarga Besar Lazismu Pimpinan Pusat Muhammadiyah Mengucapkan :

Selamat dan sukses atas dilantiknya Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia Periode 2024-2029.

Terimakasih kepada Presiden dan Wakil Presiden Republik Indonesia Periode 2019-2024.

20/10/2024

LAZISMU AWARD 2024

Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Lazismu 2024 dimeriahkan dengan penyerahan penghargaan tahunan yaitu Lazismu Award. Penyerahan Lazismu Award akan dilaksanakan mengiringi pembukaan Rakernas yang dihadiri oleh perwakilan Lazismu tingkat wilayah dari berbagai provinsi di Indonesia.

Lzismu Award diberikan sebagai bentuk apresiasi kepada capaian dan prestasi yang diraih, baik oleh kantor-kantor Lazismu maupun amil secara perorangan.

18/10/2024

Perjalanan Edutabmu di Bandar Lampung

Program Edutabmu adalah program yang didesain untuk meningkatkan kapasitas anak didik, guru dan sistem pembelajaran di lingkungan sekolah agar percepatan pendidikan bisa dilakukan melalui aplikasi pembelajaran.

Program Edutabmu bertujuan untuk meningkatkan kapasitas guru, kapasitas dan pengetahuan siswa dalam Bahasa Inggris dan Literasi

Yuk Simak perjalanan Edutabmu di Bandar Lampung episode ke 2 melalui video di bawah ini, mari bersama-sama membuat proses pembelajaran lebih mudah melalui program Edutamu, klik link di bio yah.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 17/10/2024

Apa sih Perbedaan Infak dan Sedekah?

Banyak pertanyaan yang masuk ke kami, sebetulnya apa perbedaan infak dan sedekah? Kan sama-sama memberi dan membantu orang lain agar mereka terpenuhi kebutuhannya?

Nah, berikut adalah perbedaan infak dan sedekah, swipe ke kanan ya sobat➡️

Jangan lupa tunaikan Infakmu dengan mengeklik link di bio

17/10/2024

Kolaborasi Lazismu, USAID Catalyze dan BPJS Kesehatan, Gelar Pelatihan Kapasitas Guru dan Sosialisasi Program JKN Bagi Guru Honorer

Sebagai tindak lanjut dari kolaborasi program peduli kesehatan yang telah disepakati pada pertengahan Mei 2024 antara Lazismu, BPJS Kesehatan dan USAID Catalyze, dengan prioritas penerima manfaat guru honorer, secara bertahap program tersebut berupaya meningkatkan kapasitas guru agar ada nila manfaat yang berkelanjutan.

Salah satunya dengan mengaktivasi pilar pendidikan melalui program Bakti Guru, lewat sinergi tersebut menyelenggarakan Pelatihan Kapasitas Guru dan Sosialisasi Program JKN, di Gedung Pusat Dakwah Pimpinan Pusat Muhammadiyah, pada Sabtu, 12 Oktober 2024.

16/10/2024

5 Seconds

Sometimes we forget and ignore the zakat as a obligation and instead wasting money on useless things. Even though there are many people around us who still need our help. So, let us set aside some of our wealth for people in need.

16/10/2024

KEJAM

Konflik kembali terjadi di tanah Palestina, yakni kaum zionis membakar hidup-hidup warga Palestina di tenda pengungsian.

Mari terus suarakan dan bantu saudara kita!


🇵🇸

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 15/10/2024

LOMBA DESIGN BATIK RAKERNAS LAZISMU 2025

Halo sobat Lazismu, dalam rangka menyambut Rakernas Lazismu, kami mengundang sobat semua untuk ikut berpartisipasi dalam Perlombaan Design Batik.

Mari kita lestarikan keindahan batik sebagai warisan budaya Indonesia!. Tunggu apalagi tag temanmu yang s**a desain dan ajak mereka untuk ikut serta!, syarat dan ketentuan verlaku.

14/10/2024

Selamat hari Senin sobat, hari yang penuh peluang dan semangat baru. Jangan biarkan rasa malas menghalangi, ayo, kita buktikan bahwa Senin adalah awal dari semua kemungkinan.

Photos from Lembaga Zakat Nasional - Lazismu's post 12/10/2024

Cara Menghitung Zakat

Halo sobat Lszismu, siapa nih yang masih bingung cara menghitung zakat kalian yang baik dan benar, yuk simak penjelasan di bawah ini dan jangan sampai salah menghitung yah seperti wasit yang kemarin itu loh heheh.

Yuk tunggu apa lagi jika sudah benar menghitung zakatnya, tunaikan di Lazismu yah, langsung checkout zakatnya di bio yah.

Want your organization to be the top-listed Government Service in Jakarta?
Click here to claim your Sponsored Listing.

Videos (show all)

Perjalanan Edutabmu Edisi Lampung Batch 2Program Edutabmu adalah program yang didesain untuk meningkatkan kapasitas anak...
Perjalanan Edutabmu di Bandar LampungProgram Edutabmu adalah program yang didesain untuk meningkatkan kapasitas anak did...
5 SecondsSometimes we forget and ignore the zakat as a obligation and instead wasting money on useless things. Even thou...
1 Tahun Genosida di Palestina
Muhammadiyah Lewat Lazismu Serahkan Bantuan Save Our School dan Kemanusiaan
SIapa nih yang punya udah mencapai Nishab tapi enggan berzakat? yuk segera tunaikan zakatmu segera.Klik link di bio yah....
HEDON JOSH WASHINGTON SUB.mp4
GEMPA BANDUNG RAYAWilayah Bandung Raya diguncang gempabumi berkekuatan magnitudo 5.0 pada Rabu (18/9/2024) pukul 09.41 W...
Delegasi Lazismu Yang Tergabung Dalam POROZ Salurkan Bantuan KemanusiaanLembaga pengelola zakat berbasis organisasi kema...
Hidup mewah tapi enggan berzakat? Kemewahan pribadi tidak lengkap tanpa berbagi. Ingat sobat  Allah menitipkan harta kep...
Pendidikan adalah pilar utama yang membentuk masa depan kita, dan setiap anak berhak mendapatkan kesempatan untuk belaja...
Ketua Umum Pimpinan Pusat Muhammadiyah Prof.Dr.H.Haedar Nashir ,https://ow.ly/FlI850Tiwxt. memberikan testimoni beserta ...

Category

Telephone

Address


Jalan Menteng Raya 62
Jakarta
10340

Opening Hours

Monday 09:00 - 17:00
Tuesday 09:00 - 17:00
Wednesday 09:00 - 17:00
Thursday 09:00 - 17:00
Friday 09:00 - 17:00
Saturday 09:00 - 17:00
Sunday 09:00 - 17:00

Other Social Services in Jakarta (show all)
Yayasan Gugah Nurani Indonesia Yayasan Gugah Nurani Indonesia
Komplek Bukit Gading Indah, Blok V/18-19. Jln. Bukit Gading Raya, Kelapa Gading
Jakarta, 14240

Yayasan Gugah Nurani Indonesia adalah yayasan sosial yang bergerak di bidang pemenuhan hak anak melalui program pemberdayaan masyarakat.

HeraldIndonesia HeraldIndonesia
Jalan Cipaku I No. 3 RT2/RW Petogogan Kec Kby Baru Jaksel
Jakarta, 12170

Follow kami di: Instagram : @heraldindonesia Twitter : @heraldotID Youtube: @Heraldindonesia

Lembaga Alkitab Indonesia Lembaga Alkitab Indonesia
Jalan Salemba Raya No. 12
Jakarta, 10430

Halaman Facebook resmi Lembaga Alkitab Indonesia

PATRIOT NUSANTARA PATRIOT NUSANTARA
Cempaka Putih Timur Raya 45
Jakarta, 10510

Bangunlah Jiwanya,Bangunlah Badannya,Untuk Indonesia RayaGroup Patriot Nusantara http://www.facebook.com/inbox/?ref=mb#/group.php?gid=102745259726&ref=ts

KUMIS Manggala KUMIS Manggala
Jakarta

halaman ini merupakan untuk menyajikan konten video tutorial, hiburan dan beberapa lainnya yang dapat anda tonton secara online

Yayasan Media Amal Islami Yayasan Media Amal Islami
Jalan Aselih, RT 011/001, Kel. Cipedak, Kec. Jagakarsa, Jakarta Selatan
Jakarta, 12430

Media Dakwah, Solusi Problem Ummat!

1 Kreasi Sampah 1 Kreasi Sampah
Jalan Srengseng Sawah Raya No. 17, RT. 8/RW. 3, Srengseng Sawah, Kec. Jagakarsa, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12630
Jakarta, 12620

#1KreasiSampah Satukan Sampah, Satukan Kreasi

SDM Yayasan Dulur Salembur SDM Yayasan Dulur Salembur
Jalan H. Naman No 20B RT02 RW03 Kel. Pondok Kelapa Kec. Duren Sawit Jakarta Timur
Jakarta, 13450

Layanan penerima bantuan sosial

Panti Asuhan Adinda Panti Asuhan Adinda
Jalan Cendarawasih VI RT. 012/007 No. 47, Cengkareng Barat, Jakarta Barat
Jakarta, 11730

Yayasan Sosial Budaya Sosrokartono -------------- Berdiri pada Tahun 17 Oktober Tahun 1999. Sejak tahun 2000 Panti Asuhan Adinda sudah menampung 50 Anak,yang terdiri dari Anak Yati...

Asrama Yatim Piatu & Dhuafa Asrama Yatim Piatu & Dhuafa
Jalan Bangka Raya No. 3C (depan Gedung AKA) Pela Mampang Jakarta Selatan
Jakarta, 12720

Asrama Yatim Piatu & Dhuafa Darul Qur'an Rahman Menerima Donasi Zakat Infaq Sedekah & Wakaf

Fatahillah peduli Fatahillah peduli
Jalan KAYU MANIS No. 2, RT. 2/RW. 8, Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta
Jakarta, 11710

ini adalah salah satu fanspage resmi di bawah naungan Fatahillah Foundation, yang bertujuan untuk "menampung donasi dari para dermawan" yang ingin berdonasi untuk keberlangsungan p...

Berbagai Bersama Fatahillah Berbagai Bersama Fatahillah
Jalan KAYU MANIS No. 2, RT. 2/RW. 8, Kedaung Kali Angke, Kecamatan Cengkareng
Jakarta, 11710

Fatahillah adalah salah satu organisasi yang bergerak di bidang sosial dan penyaluran, di antaranya; kami membuka peluang bagi para dermawan untuk bergabung dalam kegiatan donasi b...